"Kita mungkin kalau Covid-19 sudah hampir tiga tahun kita ngomongnya post pandemic. Jadi apa yang bisa kita sesuaikan tadi ada budaya baru dan sebagainya, kan tentunya kita tidak mungkin lagi tidak berjalan kan, roda kehidupan ekonomi kan tetap harus berjalan," ujar Gunadi.
Sehingga kegiatan ini juga sebagai upaya untuk mencoba lebih memahami bagaimana pemerintah menyeimbangkan antara kesehatan dan ekonomi bisa terus berjalan. Salah satunya dengan mengunjungi berbagai pihaj yang terdampak akibat pandemi dari sisi ekonomi.
"Sehingga kita ada acara ingin melihat langsung ke daerah langsung terdampak yaitu pusat sentra batik di Lendah, Kulon Progo itu, salah satu yang terdampak. Selama pandemi betul-betul kehilangan pekerjaan, sumber penghasilan, tapi kemudian selama 2 tahun akhirnya mereka bisa pulih dengan segala adaptasi baru," paparnya.
Ia mengatakan bahwa acara ini sendiri memiliki konsep interprofesional health education. Artinya sebagai pendidikan yang mengedepankan interprofesional berkolaborasi antar profesi.
Baca Juga: Waspada Varian Omicron, Pokja FKKMK UGM Berharap Balita Bisa Segera Divaksin Covid-19
"Tidak hanya dari sisi tenaga kesehatan sebetulnya jadi interprofesional jadi entah itu ahli ekonomi, ahli sosial, kebudayaan dan sebagainya," tandasnya.
Berita Terkait
-
Skandal Raffi Ahmad Sang Utusan Khusus Presiden: Digugat ke Pengadilan saat Pandemi Covid-19
-
7 Cara Mengobati Demam Berdarah dengan Obat Tradisional yang Terbukti Ampuh
-
Kenali Gejala Alergi Dingin pada Anak, IDI Kebumen Berikan Informasi Pengobatan
-
Apa Itu Uroginekologi? Solusi Modern untuk Kesehatan Dasar Panggul Wanita
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan