SuaraJogja.id - Artis Yuni Shara belum lama ini membagikan ceritanya saat terpapar Covid-19. Ia mengaku selama masa isolasi rutin berkumur dengan air garam.
Diketahui Yuni Shara dinyatakan positif Covid-19 saat akan mengantar anaknya Calvin sekolah ke Australia beberapa waktu lalu.
Atas hasil tersebut, kakak dari Krisdayanti itu langsung membatalkan mengantar Cavin ke bandara lantaran harus menjalani isolasi mandiri (isoman) selama 1 minggu di rumah.
Ia mengaku awal terkena Covid-19 dirinya merasakan kondisi tubuh lemah, dan sering merasa pusing.
Baca Juga: Bersihkan Telinga dengan Air Garam Malah Bikin Sakit, Apakah karena Sering Korek Kuping?
"Sakit pusing di kepala, masuk angin, dan badan berasa lemah. Setelah di tes PCR, ternyata hasilnya positif," katanya seperti dikutip dari Hops.id.
Uniknya, kali pertama Yuni Shara positif covid 19, ia mengaku mendapatkan berbagai saran agar lekas pulih. Salah satunya dengan berkumur air garam.
"Aku kumur air garam secara berkala," ujarnya.
Untuk pengobatan lain ia mengaku mengonsumsi beberapa suplemen hingga mencoba mengisi kegiatan isolasi dengan berolahraga hingga nonton.
"Banyak popcast yang sangat menginspirasi dan kita jadi banyak tahu. Menyerap banyak ilmu. Kita tidak usah nonton, tapi dengarkan saja," katanya.
Baca Juga: 5 Manfaat Air Garam yang Baik Bagi Kesehatan, Bantu Angkat Sel Kulit Mati
Kini Yuni Shara sudah dinyatakan negatif dan sembuh dari covid 19 setelah hari ke-7.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Raffi Ahmad Sebut Air Garam Bisa Atasi Diabetes
-
Pasar Saham Indonesia Terjun Hebat, Lebih Parah dari IHSG Era Pandemi COVID-19?
-
Jangan Salah Paham Lagi, Ini Hukum Berkumur dan Menghirup Air saat Puasa
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
Terkini
-
Kecelakaan KA Bathara Kresna Picu Tindakan Tegas, 7 Perlintasan Liar di Daop 6 Ditutup
-
Arus Balik Pintu Masuk Tol Jogja-Solo Fungsional di Tamanmartani Landai, Penutupan Tunggu Waktu
-
AS Naikan Tarif Impor, Kadin DIY: Lobi Trump Sekarang atau Industri Indonesia Hancur
-
Petani Jogja Dijamin Untung, Bulog Siap Serap Semua Gabah, Bahkan Setelah Target Tercapai
-
Guru Besar UGM Diduga Lecehkan Mahasiswa, Jabatan Dicopot, Status Kepegawaian Terancam