SuaraJogja.id - Bek PSIS Semarang Pratama Arhan resmi berlabuh ke Klub Liga 2 Jepang Tokyo Verdy. Baru beberapa menit diumumkan akun Instagam Tokyo Verdy pun dibanjiri komentar netizen Indonesia.
Seperti diketahui usai tampil ciamik saat membela Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2020 lalu, nama Pratama Arhan santer diisukan bakal merumput ke luar negeri.
Ia sempat santer dikabarkan akan mengikuti jejak kapten Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam ke Korea Selatan. Tapi beberapa waktu kabar itu berhembus begitu saja hingga publik dibuat terkecoh saat muncul isu Arhan dilirik Lazio.
Namun sejumlah rumor yang berseliweran itu berakhir setelah Pratama Arhan lewat akun Instagramnya mengumumkan bakal memperkuat klub Liga 2 Jepang Tokyo Verdy.
Bersamaan dengan unggahan Arhan, akun Instagram klub Tokyo Verdy pun turut mengunggah sosok Pratama Arhan yang resmi memperkuat klub yang punya sejarah besar di sepak bola Asia tersebut.
Uniknya kolom komentar unggahan terbaru akun Instagram Tokyo Verdy langsung diserbu netizen Indonesia.
Beragam komentar termasuk ucapan selamat kepada Arhan pun bertaburan.
"Joss bro," tulis wein****
"Congrats," kata and*****
Baca Juga: Lima Pertandingan Belum Pernah Menang dan Seret Gol, PSIS Semarang Rindu Bruno Silva Tidak?
"Uyeaaagghhhh sukses mas Arhan," tulis pras*****
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Mees Hilgers Tegaskan Komitmen Bela Timnas Indonesia, Bantah Tuduhan Mertua Pratama Arhan
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
Eduardo Almeida Dukung Peningkatan Kualitas Sepak Bola Indonesia, Mengapa?
-
Azizah Salsha Tak Sadar Mobil yang Dikendarai Kecelakaan: Nyungsep ke Parit
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan