SuaraJogja.id - Alat musik tradisional merupakan bagian dari tradisi suatu bangsa, termasuk Indonesia. Karena Indonesia memiliki banyak suku, adat dan istiadat, maka alat musik tradisionalnya pun beragam.
Setiap wilayah yang ada di indonesia memiliki alat musik tradisionalnya sendiri dan alat musik ini kerap dipakai sebagai pengiring musik atau intrumen lagu kesenian tradisional lainnya.
Diantara banyaknya alat musik tradisonal Indonesia, ada beberapa alat musik yang sudah terkenal di mancanegara. Bahkan ada suatu negara yang mendirikan suatu lembaga pendidikan seni musik yang khusus mempelajari alat musik tradisional tersebut.
Apa saja alat musik tradisional di Indonesia yang sudah go internasional, berikut diantaranya:
1. Angklung
Angklung merupakan alat tradisional dari daerah Jawa Barat. Alat musik ini terbuat dari bilah-bilah bambu yang disusun berjejer sedemikian rupa.
Dari susunan bambu-bambu tersebut, ketika digoyangkan atau digetarkan akan menghasilkan bunyi yang khas.
Itulah salah satu alasan angklung termasuk salah satu pesona budaya Indonesia yang menjadi daya tarik wisatawan mancanegara.
Bahkan UNESCO telah mengakui angklung sebagai Warisan Budaya Dunia dan sudah masuk dalam daftar Representative list of Intangible Cultural Heritage of Humanity.
Baca Juga: Berbekal Alat Musik Berbahan Tanah, Grup Musik Lair Bakal Manggung di Thailand, Eropa dan Kanada
2. Gamelan
Gamelan merupakan alat tradisional khas Indonesia yang terdiri dari gong, kenong, gambang, saron, celempung dan beberapa alat musik pendamping lainnya.
Dalam kehidupan masyarakat Jawa, harmonisme irama musik gamelan melambangkan keselarasan hidup.
Seni penghayatan dalam alat musik gamelan, menjadikan alat music ini masuk dalam daftar UNESCO sejak 2014.
Bahkan, di Australia dan Kanada didirikan pendidikan seni gamelan. Iini membuktikan bahwa gamelan adalah alat musik tradisional yang sudah populer di kancah internasional.
3. Tifa
Berita Terkait
-
Pengertian Alat Musik Ritmis dan Fungsinya, Ciptakan Harmoni Suara yang Indah
-
5 Contoh Alat Musik Melodis, Lengkap Beserta Cara Memainkannya
-
Aksi Kocak Seorang Pria Main Drum Pakai Kepala Bocah, Warganet: Risiko Punya Bapak Drummer
-
Berbekal Alat Musik Berbahan Tanah, Grup Musik Lair Bakal Manggung di Thailand, Eropa dan Kanada
-
Rinding Gumbeng: Bunyi Syukur dan Lantunan untuk Hyang Sri
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
KA Bangunkarta Tabrak Mobil & Motor di Prambanan: 3 Tewas, Penjaga Palang Pintu Dinonaktifkan
-
Wasiat Terakhir PB XIII: Adik Raja Ungkap Pesan Penting Suksesi Keraton
-
Pembunuh Wanita di Gamping Ditangkap, Ditemukan di Kuburan usai Minum Racun Serangga
-
Dari Lurik Hitam hingga Tangga Imogiri: Kisah Para Penandu yang Jaga Tradisi Pemakaman Raja
-
Ramai Klaim Penerus Tahta, Adik Paku Buwono XIII Ungkap Syarat jadi Raja Keraton Surakarta