SuaraJogja.id - Berdasarkan pengamatan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), prakiraan cuaca Jogja hari ini, Selasa, 8 Maret 2022, menunjukkan bahwa sebagian besar wilayah DIY bakal diguyur hujan pada Selasa (8/3/2022) siang. BMKG juga memperingatkan masyarakat untuk waspada terhadap potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang di wilayah Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman, Bantul, Kulon Progo, dan Gunungkidul bagian utara.
Dengan prakiraan cuaca tersebut, suhu di Kabupaten Sleman diprediksi memiliki rentang antara 22-31 derajat celsius, sedangkan kabupaten/kota lainnya 23-31 derajat celsius.
Sementara itu, tingkat kelembapan di Bantul dan Gunungkidul diperkirakan antara 65-95 persen; untuk wilayah yang lain, batas minimum mencapai 70 persen. Simak prakiraan cuaca selengkapnya di bawah ini:
Kabupaten Bantul
Baca Juga: Hanya DIY yang Tren Covid-19 Masih Tinggi, Ini Komentar Sri Sultan Soal PPKM Level 3
Pagi berawan
Siang hujan ringan
Malam berawan
Dini hari berawan
Kabupaten Sleman
Pagi berawan
Siang hujan petir
Malam berawan
Dini hari berawan
Kabupaten Kulon Progo
Pagi berawan
Siang berawan
Malam berawan
Dini hari berawan
Baca Juga: FOTO: Labuhan Alit Keraton Jogja Saat Tingalan Jumenengan Dalem Sri Sultan HB X
Kabupaten Gunungkidul
Pagi berawan
Siang hujan ringan
Malam berawan
Dini hari berawan
Kota Yogyakarta
Pagi berawan
Siang hujan sedang
Malam berawan
Dini hari berawan
Berita Terkait
-
Prakiraan Cuaca Hari Ini, DKI Jakarta Akan Cerah Berawan
-
Prakiraan Cuaca Hari Ini, 14 Provinsi Berpotensi Dilanda Hujan Disertai Petir
-
Waspada, Mayoritas Wilayah RI Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini
-
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan Lebat Di Sejumlah Provinsi, Ini Daftarnya
-
Waspada! BMKG Beri Peringatan Hujan Lebat Hingga Gelombang 4 Meter Di Daerah Ini
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
Terkini
-
Kasus Anjing Gigit Warga di Cangkringan Berakhir Damai, Korban Terima Tali Asih
-
Bawaslu Yogyakarta Surati Tiga Paslon Terkait Pelanggaran Ribuan APK
-
Perahu Terbalik Digulung Ombak, Seorang Nelayan Ditemukan Tewas di Pantai Watulumbung Gunungkidul
-
Gugatan Kepada PT KAI Berlanjut, Keraton Yogyakarta Ingatkan Kepemilikan Lahan Kasultanan
-
Sambut Natal dan Tahun Baru, Yogyakarta Marriott Hotel Suguhkan Keajaiban Bawah Laut hingga Ragam Paket Spesial