Bahkan karena sudah putus asa, ia dan suami juga membawa anak terakhir mereka itu ke orang pintar. Berdasarkan penuturan orang pintar tersebut, ada yang merasuki bocah ini, terutama ketika tengah marah meminta rokok.
"Saya tidak membawanya ke sana (orang pintar) lagi. Wong ndak punya biaya," katanya.
Orang pintar tersebut mengatakan, anak itu dirasuki kakeknya yang sudah meninggal. Ibu bocah ini percaya dengan penuturan tersebut.
Besar keinginannya agar sang anak segera sembuh dari ketergantungan terhadap rokok tersebut. Namun, dirinya mengaku belum membawa anaknya ke puskesmas karena tidak ada keluhan dari sisi kesehatan. Selain sangat aktif, anaknya juga jarang sakit.
"Tetapi saya sekarang khawatir karena setiap tidur sepertinya napasnya agak susah. Itu mungkin efek dari rokok," papar dia.
Agar anaknya tidak ketergantungan terhadap rokok, sang ibu telah meminta kepada suaminya agar tidak merokok di rumah, dan sang suami sudah menurutinya.
Saat ini, mereka hanya bisa melakukan segala upaya menghentikan kebiasaan merokok anaknya dan menunggu bantuan ahli karena keterbatasan ekonomi.
Kontributor : Julianto
Baca Juga: Penderita Covid-19 Berkurang 227 Orang, Dinkes Gunungkidul Sebut Kasus Cenderung Menurun
Berita Terkait
-
Penderita Covid-19 Berkurang 227 Orang, Dinkes Gunungkidul Sebut Kasus Cenderung Menurun
-
Mayat Berjenis Kelamin Laki-Laki Ditemukan di Tepi Sungai Oya, Diduga Korban Pembunuhan
-
HET Dihapus, Minyak Goreng Kemasan di Pasar Tradisional Gunungkidul Masih Langka
-
Asal Gunungkidul, Veda Ega Pratama Pembalap Termuda yang Ikut Parade MotoGP Mandalika 2022
-
Remaja Gunungkidul Pose Bareng Jokowi dan Pembalap MotoGP, Sepak Terjangnya Dipuji Bak Marc Marquez
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Gustan Ganda di Sidang Tipikor: Dana Hibah Pariwisata Bukan Strategi Pemenangan Pilkada Sleman 2020
-
UU Keistimewaan DIY Tinggal Cerita Sejarah, GKR Hemas Desak Masuk Pembelajaran Sekolah
-
PSIM Yogyakarta Lepas Kasim Botan, Manajer Tim Spill Pemain Asing Baru
-
Isu Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Akademisi Nilai Menteri Sarat Kritik Layak Jadi Evaluasi
-
Tampil Gaya dengan Budget Rp80 Jutaan: 3 Mobil Bekas 'Aura Masa Kini' yang Wajib Dilirik!