SuaraJogja.id - Semenjak didapuk sebagai juara dalam ajang menyanyi Indonesia Idol 2019, nama Lyodra Ginting mulai naik daun.
Selain kerap tampil mengisi acara di televisi, ternyata Lyodra juga laris mengisi acara offline termasuk acara nikahan.
Baru-baru ini terdapat sebuah video yang memperlihatkan Lyodra menyanyi di acara pernikahan .
Berbalut gaun berwarna merah, Lyodra terlihat cantik dengan rambut yang diurai.
Baca Juga: Nyanyi di Acara Pernikahan, Lyodra Kaget Disawer Gepokan Uang
Namun, dalam video tersebut nampak ekspresi lucu Lyodra ketika mendapat saweran uang segepok pecahan Rp100.000 ribu.
Saat itu Lyodra sedang menyanyikan lagu “I Will Always Love You” dari Whithney Houston.
Dikutip dari Hops.id, Saat itu Lyodra yang tengah menyanyi tetiba didatangi ibu-ibu yang membawa segepok uang. Seketika, saat melihatnya ia pun langsung mengangkat kedua matanya kaget.
Setelah selesai bernyanyi Lyodra juga tampak menyodorkan kembali uang tersebut kepada yang menyawernya.
Melalui pengguna akun TikTok @indahjuntakk, Lyodra mengatakan pertama kali nyanyi dinikahan dapat uang banyak.
Baca Juga: Disawer Rp 1Miliar, Reza Arap Serahkan Uang Doni Salmanan ke Polisi Senilai Rp 950 Juta
“Pertama kali nyanyi dinikahan orang saya dapet duit banyak,” kata Lyodra.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
20 Akun FF Sultan Gratis yang Masih Aktif, Free Skin Mythic dan Emote Premium!
-
Nathalie Holscher Ogah Minta Maaf, Tapi Siap Lakukan Promosi untuk Kota Sidrap
-
Kekayaan Syaharuddin Alrif, Bupati Sidrap Desak Nathalie Holscher Minta Maaf Usai Disawer Rp150 Juta
-
Sosok DJ Una, Pernah Disawer Gak Kalah Banyak dari Nathalie Holscher di Sidrap
-
Nathalie Holscher Ogah Minta Maaf usai Terima Saweran nge-DJ di Sidrap: Salah Saya di Mana?
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
SMA Kembali ke Jurusan, Guru dan Siswa Panik Tanpa Juknis
-
AS 'Gertak' Soal QRIS, Dosen UGM: Jangan Sampai Indonesia Jadi "Yes Man"
-
Juru Parkir Jogja Siap dengan QRIS, Ini Lokasi Pilot Projectnya
-
Lewat Pemberdayaan, BRI Antar UMKM Kopi Nusantara ke Pentas Global
-
Modal Klik Langsung Cuan, Ini 5 Cara Klaim DANA Kaget Hari Ini