SuaraJogja.id - Netflix tak lagi beroperasi di Rusia, dan kini pengguna Netflix di sana menuntut platform streaming film tersebut.
Reuters mengutip kantor berita RIA, pengguna Netflix mengajukan gugatan class action dan meminta kompensasi senilai 60 juta rubel.
"Hari ini, sebuah kantor hukum yang mewakili kepentingan pengguna Netflix mengajukan gugatan class action kepada layanan milik Amerika, Netflix, ke Pengadilan Distrik Moskow Khamovnichesky," kata kantor pengacara Chernyshov, Lukoyanov and Partners.
Netflix pada Maret mengumumkan penangguhan layanan di Rusia, mereka juga menghentikan sementara rencana proyek dan akuisisi karena invasi Rusia ke Ukraina.
Baca Juga: 3 Fakta The Mother, Film Action-Thriller Jennifer Lopez yang Akan Tayang di Netflix
"Alasan gugatan adalah pelanggaran hak pengguna Rusia karena Netflix secara unilateral menolak memberikan layanan di Rusia," kata kantor pengacara tersebut.
Netflix belum memberikan komentar atas gugatan ini.
Netflix bukan satu-satunya perusahaan yang berhenti beroperasi di Rusia sejak invasi. Sejumlah perusahaan asing menutup toko dan pabrik di sana sejak serangan negara tersebut ke Ukraina. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Utus Wakil Perdana Menteri, Rusia Minta Prabowo Hadiri 2 Acara Penting Ini
-
Siang Ini, Prabowo Terima Kunjungan Wakil Pertama PM Federasi Rusia Denis Manturov
-
3 Rekomendasi Film Orisinal Netflix yang Dipuji Kritikus, Jarang Disorot!
-
3 Anime Aksi Cocok Ditonton Sambil Menunggu Musim Kedua Devil May Cry
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
Terkini
-
ABA Dibongkar, Pemkot Jogja Manfaatkan Lahan Tidur untuk Relokasi Pedagang ke Batikan
-
20 UMKM Binaan BRI Sukses Tembus Pasar Internasional di FHA-Food & Beverage 2025!
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo