SuaraJogja.id - Selain menjaga barang agar tertata rapi dan menjaga meja kasir, ada banyak pekerjaan yang dilakukan pegawai minimarket sebelum tokonya dibuka. Salah satunya adalah bersih-bersih seperti sapu, ngepel hingga lap kaca dan pintu.
Kegiatan tersebut dilakukan agar pelanggan merasa nyaman dengan minimarketnya saat belanja dalam keadaan bersih.
Hal ini juga dilakukan oleh salah satu pegawai minimarket satu ini. Pegawai laki-laki tersebut terlihat tengah menyapu lantai minimarket.
Dalam unggahan tersebut, ia mengaku suka saat membersihkan bagian kolong rak-rak untuk menata barang di minimarket tersebut.
Baca Juga: Motor Penyerobot Antrean Bensin Mogok, Pengemudi Mobil Emosi: Karma
Pasalnya ada beberapa hal tak terduga ditemukan dalam kolong rak tersebut, lantas hal mengejutkan ia dapatkan saat tengah menyapu salah satu jajaran kolong rak tersebut.
Saat mengeluarkan kotoran di bawah kolong tersebut, pria tersebut mendapatkan satu lembar uang senilai Rp20 ribu. Hal tak terduga tersebut lantas membuatnya senang
Ternyata hal tersebut kerap kali terjadi, beberapa warganet bercerita saat magang dirinya juga pernah menemukan uang saat menyapu kolong rak. Unggahan video tersebut mendapatkan beragam komentar dari warganet di Instagram.
“Saya juga pernah mi waktu magang di Alfamidi terus di suruh bersih kolong ehh dapat duit,” cerita salah satu warganet di kolom komentar.
“Kalau saya waktu kerja jadi Cleaning service di Hypermart, bersih² kolong dapat Emas,” cerita lainnya dari warganet.
Baca Juga: Kecelakaan Bareng, Perempuan Ini Rekam Video Minta Putus Buat Pacar Makin Panik
“Rezeki pegawainya,” komentar warganet lainnya.
Unggahan pegawai minimarket yang bersih-bersih dan mendapatkan uang ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 14 ribu likes. [Kontributor SuaraJogja.id/Dinar Oktarini]
Berita Terkait
-
Viral Cerita Wanita Mengidap Tumor Payudara Gegara Sering Konsumsi Seblak
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Capek Kerja Gegara Gaji Gak 'Worth It', Wanita Ini Malah Dapet Aset Tak Terduga dari Sang Ayah
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
Terkini
-
Viral Video Truk Buang Sampah Ilegal di Hutan Gunungkidul, WALHI Desak Pemda DIY Bertindak
-
Timses Pede Heroe-Pena Menang Pilkada Yogyakarta, Target 40 Persen Suara Terkunci
-
Mary Jane Bisa Kumpul Keluarga, Buat Pesan Menyentuh sebelum Keluar dari Lapas Jogja
-
Menteri LH Marah soal Sampah, 5 Truk dari Jogja Tertangkap Basah Buang Limbah di Gunungkidul
-
Anggaran Sampah Jogja Terungkap, hanya 40 Persen dari Rp96 Miliar untuk Atasi Timbunan