SuaraJogja.id - Mulan Jameela dan Ahmad Dhani tahun ini berbahagia bisa merayakan lebaran dengan personel lengkap. Mereka bahkan mengenakan busana seragam tepat di hari raya.
Buat yang cewek, mereka memakai dress warna hijau muda. Sementara itu, cowok-cowoknya pakai baju koko warna putih.
Potret kompak mereka saat merayakan lebaran dibagikan Mulan Jameela lewat akun Instagram pribadinya pada Senin (2/5/2022).
Tak banyak kata yang dituliskan Mulan Jameela, dia hanya mengucapkan rasa kagum dan syukur bisa berkumpul dengan anak-anaknya lengkap. Termasuk anak-anak sambungnya, Al El Dul.
Baca Juga: Viral Momen Diduga Maia Estianty Bareng Mulan Jameela, Langsung Banjir Komentar
"MasyaaAllah TabarakAllah," tulis penyanyi yang kini juga jadi anggota DPR RI ini.
Selain itu, Mulan juga membeberkan kalau mendadak punya spot foto menarik untuk foto keluarga di hari raya tahun ini.
"Nemu lokasi foto bagus, di hutannya Mama," tambahnya.
Dari postingan Mulan Jameela, banyak netizen yang turut mengucapkan selamat hari raya idul fitri. Mereka juga sekaligus meminta maaf pada ibu empat anak ini.
Hanya saja, tak sedikit pula netizen yang dibuat salfok dengan anak-anak gadis Mulan Jameela yakni Tiara dan Safeea. Terutama Safeea yang kini sudah semakin tingga dan tumbuh begitu cantik.
Baca Juga: 4 Momen Mutia Ayu Rayakan Lebaran Meski Sudah Pindah Agama
"Masya Allah Fokus sama shafeea makin besar semakin cantik," sanjung netizen. "Safeaa cantik banget," timpal netizen lain.
"Kenapa Safeeaaaa sudah melebihi tinggiku," komentar netizen.
"Masyaallah, cantiknya Safeea. Tingginya nglewati kak tiara lho," celetuk netizen lain.
"Salpok sama Safeea, Maa syaa Allah semakin tambah cantik," puji netizen lain.
"Tiara sama Safeea cantik banget," netizen lain memuji dua anak gadis Mulan Jameela.
Kontributor SuaraJogja.id: Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Adu Gaya Alyssa Daguise dan Syifa Hadju Pakai Dress Hijau di Hari Raya Idul Fitri
-
Sikap Charly Van Houten Soal Royalti Dibandingkan dengan Ahmad Dhani
-
Sujiwo Tejo Puasa Meski Tak Pernah Salat, Ahmad Dhani Kaget
-
Al Ghazali Diledek Manja, Didikan Ahmad Dhani Dibongkar El Rumi
-
Asisten Bantu Lipat Celana, Adab Al Ghazali Digunjing
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Mudik ke Jogja? BPBD Ingatkan Potensi Bencana Alam: Pantai Selatan Paling Rawan
-
Libur Lebaran di Gembira Loka, Target 10 Ribu Pengunjung Sehari, Ini Tips Amannya
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi