SuaraJogja.id - Seorang warganet membagikan video rekaman sebuah kamar kos yang ditinggalkan oleh penghuni dalam keadaan kamar berantakan dan penuh sampah plastik.
Video ini diunggah oleh akun Tiktok @esnutrisari123 pada Selasa (10/05/22).
"Cah wedhok kemproh, ngekost isoh" sampah e numpuk nang jero kamar [Anak perempuan kok jorok, ngekos kok bisa-bisanya sampahnya numpuk di dalam kamar]," tulis pengunggah video, dikutip Kamis (12/5/2022).
Menurut pengakuan pengunggah video, penghuni kamar yang merupakan seorang perempuan ini sudah menempati kamar tersebut kurang lebih 4 bulan. Namun ia selalu menunggak karena tidak melaksanakan kewajiban membayar uang kos.
Baca Juga: Pos Wisata Pantai Ujunggenteng Rusak Diamuk Warga, DPRD Minta Dinas Terkait Buka Suara
"Singkat cerita si cewek ini udah kost selama 4 bulan, tapi bayar e kurang-kurang trus," ungkapnya.
Setelah beberapa kali menunggak bayar kos, perempuan ini malah kabur dari kos tersebut. Tanpa berpamitan, perempuan itu meninggalkan kamarnya dalam keadaan pintu terbuka dan kamar yang berantakan.
Terlihat dalam video tumpukan sampah plastik yang menyebar di atas lantai. Barang-barang yang ada di kamar tersebut pun juga sudah tak terawat dengan baik. Barang yang masih tersisa, yaitu kasur, guling, dan lemari.
"Di kasih waktu sampai 20 buat pindah kos, eehh kemarin malam malah kaburr ora pamitaaann [tidak pamit]," lanjutnya.
Video ini telah ditayangkan sebanyak 180 ribu kali dan mendapatkan 6 ribu suka dari warganet di Tiktok.
Baca Juga: Miris, Pantai Ramai Pengunjung Malah Dipenuhi Tumpukan Sampah Menggunung!
Berbagai komentar juga dilontarkan warganet.
"Tapi memang ada kok dulu pas ada anak kos di tempat ibuku, malah bekas bungkus mi instan di bawah kolong meja sama di bawah kasur yang buat tidur banyak banget," tulis warganet.
"Persis kayak kamar adekku, apalagi tidur malem sampe bangun ketemu magrib, bangun-bangun minta makan, mandi kalo diajak ke mall," ungkap warganet.
"Aku pernah mampir ke rumah e doiku, ternyata kamar e kemproh tenan. sampah-sampah plastik makanan banyak yang disimpen tidak langsung dibuang jadi numpuk kaya gitu," kata warganet.
"Tetangga kamarku juga gitu, seprei compang camping, apiring gelas sendok kotor sampe jamuran, sampah dalam kamar rambut rontok berserakan," tambah warganet.
Kontributor SuaraJogja.Id: Dita Alvinasari
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Benarkah Medan Kota Paling Kotor di Indonesia?
-
Jam Tangan Rolex Dirdik Kejagung Disorot, Netizen: Harganya Setara Satu Mobil
-
Teken Petisi Cinta Laura, Pramono Janji Bakal Daur Ulang Sampah Baliho Sisa Kampanye di Jakarta
-
Viral Warga Jogja Antre Mengular Demi Buang Sampah, Warganet: Sampahnya Ditimbang dan Bayar Per Kg
-
Raffi Ahmad di Kabinet Era Prabowo, Warganet Ramai Bahas Gaji dan Pengabdian: Bukan Uang yang Dia Cari
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Dari Sumur Bor hingga Distribusi Pupuk, Harda-Danang Siapkan Jurus Atasi Krisis Pertanian di Sleman
-
Jagung dan Kacang Ludes, Petani Bantul Kewalahan Hadapi Serangan Monyet
-
AI Ancam Lapangan Kerja?, Layanan Customer Experience justru Buat Peluang Baru
-
Dampak Kemenangan Donald Trump bagi Indonesia: Ancaman Ekonomi dan Tantangan Diplomasi
-
Pengawasan Miras di DIY sangat Lemah, Sosiolog UGM Tawarkan Solusi Ini