SuaraJogja.id - Seorang warganet membagikan video rekaman sebuah kamar kos yang ditinggalkan oleh penghuni dalam keadaan kamar berantakan dan penuh sampah plastik.
Video ini diunggah oleh akun Tiktok @esnutrisari123 pada Selasa (10/05/22).
"Cah wedhok kemproh, ngekost isoh" sampah e numpuk nang jero kamar [Anak perempuan kok jorok, ngekos kok bisa-bisanya sampahnya numpuk di dalam kamar]," tulis pengunggah video, dikutip Kamis (12/5/2022).
Menurut pengakuan pengunggah video, penghuni kamar yang merupakan seorang perempuan ini sudah menempati kamar tersebut kurang lebih 4 bulan. Namun ia selalu menunggak karena tidak melaksanakan kewajiban membayar uang kos.
Baca Juga: Pos Wisata Pantai Ujunggenteng Rusak Diamuk Warga, DPRD Minta Dinas Terkait Buka Suara
"Singkat cerita si cewek ini udah kost selama 4 bulan, tapi bayar e kurang-kurang trus," ungkapnya.
Setelah beberapa kali menunggak bayar kos, perempuan ini malah kabur dari kos tersebut. Tanpa berpamitan, perempuan itu meninggalkan kamarnya dalam keadaan pintu terbuka dan kamar yang berantakan.
Terlihat dalam video tumpukan sampah plastik yang menyebar di atas lantai. Barang-barang yang ada di kamar tersebut pun juga sudah tak terawat dengan baik. Barang yang masih tersisa, yaitu kasur, guling, dan lemari.
"Di kasih waktu sampai 20 buat pindah kos, eehh kemarin malam malah kaburr ora pamitaaann [tidak pamit]," lanjutnya.
Video ini telah ditayangkan sebanyak 180 ribu kali dan mendapatkan 6 ribu suka dari warganet di Tiktok.
Baca Juga: Miris, Pantai Ramai Pengunjung Malah Dipenuhi Tumpukan Sampah Menggunung!
Berbagai komentar juga dilontarkan warganet.
"Tapi memang ada kok dulu pas ada anak kos di tempat ibuku, malah bekas bungkus mi instan di bawah kolong meja sama di bawah kasur yang buat tidur banyak banget," tulis warganet.
"Persis kayak kamar adekku, apalagi tidur malem sampe bangun ketemu magrib, bangun-bangun minta makan, mandi kalo diajak ke mall," ungkap warganet.
"Aku pernah mampir ke rumah e doiku, ternyata kamar e kemproh tenan. sampah-sampah plastik makanan banyak yang disimpen tidak langsung dibuang jadi numpuk kaya gitu," kata warganet.
"Tetangga kamarku juga gitu, seprei compang camping, apiring gelas sendok kotor sampe jamuran, sampah dalam kamar rambut rontok berserakan," tambah warganet.
Kontributor SuaraJogja.Id: Dita Alvinasari
Berita Terkait
-
LPKR Alihkan 3.200 Ton Sampah, Perkuat Inisiatif 3R
-
Aksi Suporter Indonesia Kompak Bersihkan Sampah di GBK Jadi Omongan: Kebaikan Jepang Menular
-
Tak Lagi Menjabat, Penampakan Foto Jokowi Diduga di Tempat Sampah Tuai Berbagai Reaksi: Salah Apa?
-
Atasi Sampah Plastik di Laut, The Circulate Initiative & Yayasan Mahija Parahita Nusantara Hadirkan Program RSI
-
Tolak Kenaikan PPN 12 Persen, Warganet Kibarkan Lagi Peringatan Garuda Biru
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya