SuaraJogja.id - Menonton di bioskop harus fokus agar mengerti jalan ceritanya. Bukannya sambil mengerjakan aktivitas lain yang menyita konsentrasi seperti membuat bahan presentasi seperti ini.
Diceritakan ada seorang warganet yang sedang memotret suasana bioskop saat film ingin diputar.
Akan tetapi, dirinya baru menyadari kalau ada salah satu penonton yang berada di sebelah kanannya sedang membuka laptop yang membuat materi presentasi di Microsoft Power Point (PPT).
Kemungkinan besar kalau penonton tersebut sedang dikejar deadline untuk segera menyelesaikan materi PPT, sehingga berusaha menyelesaikannya meskipun sambil menonton film di bioskop.
Baca Juga: Deadline Mencekik saat Macet Mudik Lebaran, Wanita ini Viral karena Bekerja di Tengah Tol Cipularang
“Deadline si deadline, tetapi gak ngerjain PPT di bioskop juga,” cuit akun Twitter @collegemenfess.
Foto penonton bioskop membuat PPT ini pun mendapat tanggapan dari warganet. Banyak yang menyayangkan karena layar laptopnya mengganggu penonton lain.
“Kalau gitu harusnya duduk paling belakang. Soalnya jujur ganggu banget, aku liat yang main HP terang-terang aja silau banget. Apalagi itu,” tulis warganet.
“Bagus ada niat ngerjain, tetapi mengganggu orang lain. Dari sini aja silau banget lihatnya,” ucap warganet.
“Kalau menurut aku justru jadi gak selesai dua-duanya. Nonton gak fokus, pekerjaan gak selesai,” tutur warganet.
Baca Juga: Kafe di Jepang Ini Viral, Cuma Buat Penulis yang Lagi Dikejar Deadline
“Mending mita film-nya aja lewat flashdisk sekalian hehehe,” canda warganet lain.
Berita Terkait
-
Ada Presentasi di Kelas? Ini 5 Tips Jitu dari Angga Fuja Widiana
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
The King of Kings Siap Tayang di Bioskop Indonesia Mulai 18 April
-
Nonton Hemat! Daftar Promo CGV Hari Ini, Jangan Sampai Ketinggalan!
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan