SuaraJogja.id - Menonton di bioskop harus fokus agar mengerti jalan ceritanya. Bukannya sambil mengerjakan aktivitas lain yang menyita konsentrasi seperti membuat bahan presentasi seperti ini.
Diceritakan ada seorang warganet yang sedang memotret suasana bioskop saat film ingin diputar.
Akan tetapi, dirinya baru menyadari kalau ada salah satu penonton yang berada di sebelah kanannya sedang membuka laptop yang membuat materi presentasi di Microsoft Power Point (PPT).
Kemungkinan besar kalau penonton tersebut sedang dikejar deadline untuk segera menyelesaikan materi PPT, sehingga berusaha menyelesaikannya meskipun sambil menonton film di bioskop.
Baca Juga: Deadline Mencekik saat Macet Mudik Lebaran, Wanita ini Viral karena Bekerja di Tengah Tol Cipularang
“Deadline si deadline, tetapi gak ngerjain PPT di bioskop juga,” cuit akun Twitter @collegemenfess.
Foto penonton bioskop membuat PPT ini pun mendapat tanggapan dari warganet. Banyak yang menyayangkan karena layar laptopnya mengganggu penonton lain.
“Kalau gitu harusnya duduk paling belakang. Soalnya jujur ganggu banget, aku liat yang main HP terang-terang aja silau banget. Apalagi itu,” tulis warganet.
“Bagus ada niat ngerjain, tetapi mengganggu orang lain. Dari sini aja silau banget lihatnya,” ucap warganet.
“Kalau menurut aku justru jadi gak selesai dua-duanya. Nonton gak fokus, pekerjaan gak selesai,” tutur warganet.
Baca Juga: Kafe di Jepang Ini Viral, Cuma Buat Penulis yang Lagi Dikejar Deadline
“Mending mita film-nya aja lewat flashdisk sekalian hehehe,” canda warganet lain.
Foto penonton bioskop membuat PPT mendapatkan 233 retweet, 278 tweet komentar, 4.502 likes dan puluhan komentar dari warganet.
Kontributor SuaraJogja.id: Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Program Edukatif Ajak Anak-anak Menonton Film Lokal, Ini Deretan Manfaatnya
-
Tangannya Mau Dicium Penonton, Adab Ayu Ting Ting saat Manggung Disorot
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Tayang di 160 Layar Bioskop
-
Emiten Bioskop XXI Makin Ekspansif dengan Buka Cabang dan Teknologi Baru
-
Konser VR Pertama di Bioskop Indonesia: Sensasi Berbeda Berada Lebih Dekat dengan TXT!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi