SuaraJogja.id - Sosok misterius berpakaian serba putih dan berkacamata hitam yang belum lama ini viral di media sosial akhirnya terbongkar.
Sebelumnya diketahui seseorang berpakaian serba putih dan berkacamata hitam tersebut meminta sumbangan dari pintu ke pintu pada tengah malam hingga membuat resah warga.
Usai video itu viral di media sosial, kini terbongkar identitas asli dibalik sosok misterius tersebut.
Dikutip SuaraJogja.id dari unggahan akun Instagram @fakta.indo pada Senin (15/5/2022), diketahui seseorang dibalik sosok misterius yang sempat menghebohkan publik itu merupakan wanita bernama Nurhayati (49).
Baca Juga: Bikin Merinding Jilbab Cewek Ini Dirayapi Cicak, 'Dikasih Tahu Takut Teriak'
Diketahui, dirinya nekat meminta sumbangan kepada warga lantaran dirinya sudah putus asa akibat terlilit hutang 11 pinjaman online atau pinjol dengan total pinjaman sebesar Rp39 juta.
Berdasarkan informasi yang beredar, Nurhayati telah melakukan aktivitas tersebut selama setahun terakhir. Salah satu wilayah yang dia telusuri adalah Pringsewu, Lampung.
Sementara itu, usai aksinya tersebut viral di media sosial, Nurhayati kini memberikan klarifikasi dan meminta maaf atas perbuatannya yang sempat meresahkan warga.
Hal tersebut ia sampaikan salah satu melalui video yang di bagikan oleh akun Instagtam @fakta.indo.
Dalam video yang dibagikan, dirinya tampak meminta maaf atas perbuatannya yang membuat resah warga Pringsewu, Lampung saat dirinya meminta sumbangan ke rumah-rumah warga hingga tengah malam.
Baca Juga: Keliling Rumah Warga hingga Tengah Malam Minta Uang, Wanita Berjubah Putih Terlilit 11 Utang Pinjol
"Saya minta maaf atas perbuatan saya kemarin yang meresahkan warga Pringsewu," kata Nurhayati.
Unggahan video viral yang membuat heboh warganet tersebut turut dikomentari warganet. Meski kasihan melihat Nurhayati, warganet juga menyayangkan perbuatan meminta sumbangan hingga meresahkan warga.
"Padahal tenaganya kalo dikonversikan buat kerja, inshyaallah kebayar kok utangnya. Aaminn," tulis seorang warganet.
"Harus ditahan dulu beberapa hari sih ini soalnya meresahkan banget kalo dibiarkan keluaran lagi," ungkap yang lain.
"Gara-gara hutang orang sampe nekad ya, membahayakan diri sendiri dan orang lain," ungkap warganet lainnya.
"Pinjol lagi yaampun," tulis netizen.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bikin Merinding Jilbab Cewek Ini Dirayapi Cicak, 'Dikasih Tahu Takut Teriak'
-
Keliling Rumah Warga hingga Tengah Malam Minta Uang, Wanita Berjubah Putih Terlilit 11 Utang Pinjol
-
Sempat Gegerkan Warga, Ini Motif Wanita Berjubah Putih Usai Diamankan Polres Pringsewu
-
Tak Percaya Hadis hingga Rukun Islam, Heboh Warga di Pasuruan Dicap Anut Aliran Sesat
-
Viral Pernikahan di Total Persada Tangerang Tergenang Banjir, Pengantin Malah Banjir Pujian
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Penggugat Tolak Mediasi Soal Ijazah Jokowi di PN Sleman, Kuasa Hukum UGM Bilang Begini
-
Prabowo Resmikan Koperasi Merah Putih, Siapkah Yogyakarta Jadi Contoh Ekonomi Kerakyatan?
-
90 Persen Alat Produksi PT MTG Ludes Terbakar di Sleman, 3 Kontainer Siap Ekspor Hangus
-
Kebakaran Pabrik Garmen di Sleman: Buruh Terancam PHK, Koalisi Rakyat Jogja Geruduk DPRD DIY
-
Selamatkan Industri Ekspor! Strategi Jitu Hadapi Gempuran Tarif AS: TKDN Jadi Kunci?