SuaraJogja.id - Setiap penjual memiliki cara masing-masing untuk melariskan dagangannya, seperti ide unik saat berdagang, atau dengan ide-ide marketing lainnya seperti memberikan diskon atau harga murah di hari-hari tertentu.
Teknik marketing ini tentunya harus dilakukan setiap pedagang, meskipun pedagang kaki lima atau penjual makanan kecil rumahan. Pasalnya dengan teknik marketing dan ide-ide unik lainnya dapat mudah mendatangkan pembeli.
Selain mudah diingat, menggunakan teknik marketing yang unik-unik ini juga memberikan kesan atau pengalaman baru pada pembelinya.
Termasuk penjual makanan kaki lima yang viral di media sosial ini, dengan menggunakan teknik marketing yang unik sekaligus seram dagangan yang ia jajakan dikunjungi banyak pembeli karena rasa penasaran dengan jualannya.
Baca Juga: Unik! Warganet Ini Tunjukkan Halaman Rumahnya Tepat di Belakang Minimarket
Dalam unggahan video salah satu warganet yang tengah membeli jajanan pedagang kaki lima ini terlihat seorang penjual yang menggunakan kostum unik dan dandanan yang mencolok. Penjual tersebut berdandan ala hantu kuntilanak.
Dengan menggunakan baju putih panjang lengkap dengan muka dandanan muka putih dan lingkar mata yang berwarna hitam. Nggak cuma itu, penjual ini juga memiliki suara ketawa kuntilanak yang sangat melengking dan menyeramkan.
Namun itulah daya tarik penjual pada dagangan tersebut agar cepat laris dan dikunjungi pembeli, aksi tersebut lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet.
“Seminggu kerja kayak gitu langsung radang tenggorokan sama amandel,” tulis salah satu warganet di Instagram.
“Akibat manusia tidak takut kuntilanak terpaksa kuntilanak banting setir jualan makanan,” komentar warganet lainnya.
Baca Juga: Ria Ricis Alami Kontraksi Palsu, Malah Ajukan Permintaan Unik: Aku Cuma Pingin Bebek
“Pesugihannya ikut ngebantu dagang, majikannya istirahat dulu,” tulis warganet lainnya di Instagram.
Berita Terkait
-
Pesona Motor dengan Nama Unik, Moto Morini X-Cape 700
-
Bikin Ngakak! Ayah Ini Bikin Heboh di Pernikahan Anaknya, Gegara Ini...
-
Qatar Menanti, selain Dukung Timnas U-17, Jangan Lupa Cicipi 8 Makanan Ini, Dijamin Ketagihan
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
5 Kuliner Unik di China, Salah Satunya Sate Tanpa Daging yang Laris Manis
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja