SuaraJogja.id - Saat kencan dengan pacar, biasanya beberapa pasangan memilih untuk makan bersama, menonton film di bioskop atau liburan ke tempat-tempat wisata yang sedang populer.
Banyak pula pilihan tempat makan atau cafe yang bisa dijadikan tempat bersantai oleh pasangan muda-mudi. Bisa makan di mall, di tempat makanan yang sedang viral atau jajanan di pinggir jalan.
Pilihan makan bersama kekasih saat kencan ini umumnya dipilih beberapa pasangan, karena waktu atau jam-jam kencan mereka berada di waktu makan atau setelah menghabiskan waktu bersama satu hari saat liburan.
Makan bersama kekasih ini juga dipilih oleh pasangan muda yang videonya viral usai diunggah di media sosial Instagram.
Baca Juga: Pacar Nikita Mirzani John Hopkins Pindah Agama Islam, Persiapan Nikah?
Dalam video viral tersebut, pasangan ini memilih kencan di salah satu warung bakso. Unggahan akun @newdramaojol.id tersebut viral karena aksi perempuannya yang membuat warganet keheranan.
Terlihat dalam video, seorang pria melihat kekasihnya tengah meniup bakso dari kuahnya yang panas. Melihat hal tersebut, pria ini was-was dan menyuruh kekasihnya untuk berhati-hati.
Namun, sepertinya kekasihnya ini tak sabar dan melahap bakso yang baru beberapa kali ia tiup ini. Sesaat masuk ke mulutnya, perempuan ini merasa lidahnya kepanasan dan memuntahkan bakso yang masih utuh tadi ke tangannya.
Tak disangka reaksi selanjutnya malah bikin warganet jijik dan keheranan, lantaran bakso yang dikeluarkannya tadi dimasukkan ke dalam mulut pria tersebut. Melihat kekasihnya kepanasan mengunyah bakso tersebut, perempuan ini malah tertawa.
Unggahan video ini lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet, tidak sedikit yang mengatakan jika aksi perempuan tersebut tidak sopan.
Baca Juga: El Rumi Akui Tak Pernah Dituntut Maia Estianty dan Ahmad Dhani Cari Pacar Seiman
“Cinta sih cinta ga segitunya juga lu neng,” tulis salah satu warganet di Instagram.
Berita Terkait
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
Eca Aura Dapat Perlakuan Spesial Azka Corbuzier, Reaksi Deddy Corbuzier Dikritik: Cepu Banget Sih Om
-
Resensi Novel Pacar Halal: Ketika Cinta Dipendam Demi Halal yang Dinanti
-
Media Italia: Bologna Memantau Mees Hilgers
-
4 Moisturizer dengan Cooling Effect, Segarkan Wajah di Cuaca Panas!
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Drawing Grup Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Bertemu Brasil hingga Ghana?
-
Polresta Solo Apresiasi Masyarakat Manfaatkan Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor
-
Bahaya! JP Morgan Soroti Pernyataan Blunder Pejabat RI, Terbukti IHSG dan Rupiah Anjlok
-
IHSG Anjlok 8 Persen, Saham NETV Justru Terbang Tinggi Menuju ARA!
-
IHSG Terjun Bebas, Hanya 15 Saham di Zona Hijau Pasca Trading Halt
Terkini
-
Sambut Laga PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo Pascarenovasi, Pemkab Sleman Lengkapi Fasilitas
-
UGM Bentuk Tim Periksa Pelanggar Disiplin Kepegawaian Gubes Farmasi Terkait Kasus Kekerasan Seksual
-
Anomali Libur Lebaran: Kunjungan Wisata Gunungkidul dan Bantul Turun Drastis, TWC Justru Melesat
-
Gunungkidul Sepi Mudik? Penurunan sampai 20 Persen, Ini Penyebabnya
-
Kecelakaan KA Bathara Kresna Picu Tindakan Tegas, 7 Perlintasan Liar di Daop 6 Ditutup