SuaraJogja.id - Bersama dengan aktris dan aktor kelas dunia, aktris Indonesia Raline Shah turut menghadiri Cannes Film Festival 2022. Lewat kehadirannya tersebut, ia menjadi salah aktris yang mewakili negara-negara di Asia untuk mengikuti rangkaian kegiatan serta berkontribusi dalam industri perfilman.
"Saya merasa bangga dapat hadir dalam Cannes Film Festival, di mana festival ini merupakan acara penting dalam skala global bagi industri film dan sinema serta hanya pelaku seni dengan kriteria tertentu yang diundang untuk menghadiri festival ini," kata Raline, dikutip dari keterangan pers, Rabu.
Cannes Film Festival merupakan salah satu festival film terbesar di kancah internasional yang berlokasi di Palais des Festivals et des Congrès di Cannes, Prancis.
Berawal dari hobinya menonton film dan teater musikal, Raline terinspirasi untuk menjadi bagian dari industri perfilman.
Baca Juga: 6 Potret Raline Shah di Festival Film Cannes 2022, Bak Putri Negeri Dongeng
Nama Raline mulai dikenal di dunia perfilman Indonesia setelah sukses memerankan karakter Riani dari film "5 cm".
Menurut Raline, menjadi aktor dan pekerja seni bukan hanya sebagai penghibur namun ada tanggung jawab besar untuk membantu orang merasakan perasaan-perasaan yang tidak berani mereka rasa, dan membawa perspektif baru ke kehidupan orang banyak.
"Setiap perempuan dianugerahi dengan beauty, hal itu harus bisa mendorong kita untuk menggapai cita-cita kita. Setiap tantangan yang terjadi dalam hidup adalah sebuah kesempatan untuk terus berkembang," kata Raline.
Tampil di red carpet Cannes Film Festival, Wardah mendukung tata rias khusus bagi Raline dalam palet Colorfit dan Exclusive series dengan konsep makeup look; “Lux for Cannes!” dan “Stunning In Red Carpet” untuk menambah estetika dan kecantikan serta pesona inspirasi Raline Shah.
Menggunakan busana dari rancangan desainer Indonesia dan Internasional, antara lain; Sapto Djojokartiko dan Michael Cinco.
Baca Juga: Tak Kalah Bersinar dari Artis Hollywood, 5 Gaya Raline Shah di Festival Film Cannes 2022
Bersama dengan hadirnya Raline Shah di Cannes, ini juga selaras dengan misi Wardah melalui kampanye #BeautyMovesYou.
Berita Terkait
-
Raline Shah Cek Kesehatan Gratis Hari Ulang Tahun di Puskesmas, Warganet Protes: Kok Beda?
-
Ririn Ekawati Hingga Deva Mahendra, Ini 6 Bisnis Kopi Artis yang Wajib Kamu Coba
-
Vokal Kritisi Pemerintahan Prabowo, Kekurangan Fedi Nuril Pernah Dibongkar Raline Shah
-
Mirip Chun Li Street Fighter, 7 Potret Terbaru Raline Shah Kenakan Busana Tiongkok
-
Daftar Artis Masuk Kabinet Merah Putih, Terbaru Ada Deddy Corbuzier
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo