SuaraJogja.id - Usai berhasil membawa AC Milan meraih juara Serie A Italia, pelatih Rossoneri, Stefano Pioli mengaku mendapatkan insiden tidak menyenangkan di tengah kegembiraannya. Pasalnya dia mengaku jika medali yang diperolehnya hilang dicuri.
Medali juara milik Stefano Pioli dicuri oleh seseorang yang mungkin penggemar berat Rossoneri saat Pioli sedang berada di lapangan di stadion Mapei. Diketahui jika Pioli ke kota Milan tanpa medali.
Dalam sebuah wawancara, Stefano Pioli mengaku sangat senang bisa membawa AC Milan juara Serie-A Italia musim 2021-2022. Keberhasilan pioli menjadi pembuktian kepada publik jika dirinya merupakan salah satu pelatih terbaik yang berada di Italia saat ini.
"Saya terlalu senang bisa membuktikan kepada publik bahwa saya adalah salah satu pelatih yang baik di Italia," ungkap Stefano Pioli.
Baca Juga: Perburuan Scudetto Makin Sengit, Begini Komentar Pelatih AC Milan Stefano Pioli
Namun dirinya tidak menduga jika akan mendapatkan musibah di tengah pesta perayaan AC Milan juara. Dia mengaku jika medali juara Serie-A Italia.
"Namun saya sempat mendapat musibah, medali juara Liga Italia saya hilang," ungkap Stefano Pioli.
Pioli memberikan keterangan mengenai kronologi hilangnya medali miliknya. Menurut pelatih AC Milan tersebut, seseorang menarik medali yang sedang ia kenakan dilehernya.
"Medali saya dicuri, seseorang melepaskannya dari leher saya," imbuhnya.
Stefano Pioli mengungkapkan jika bisa untuk mengajukan premohonan agar mendapatkannya lagi, ia akan melakukannya dan akan mengucapkan terima kasih. Karena menurutnya medali tersebut menjadi satu-satunya medali yang dirinya miliki saat ini.
Baca Juga: Stefano Pioli Minta AC Milan Jangan Remehkan Bologna
"Jika saya bisa mengajukan permohonan untuk mendapatkannya lagi, saya akan berterima kasih. Itu satu-satunya yang saya miliki," kata Pioli penuh harap.
Berita Terkait
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
Hasil Liga Italia: Pecundangi AC Milan, Napoli Tempel Ketat Inter
-
Juventus Bekuk Genoa, Igor Tudor Bakal Kembalikan Masa Kejayaan Bianconeri?
-
Apakah Bek Bologna Sam Baukema Punya Darah Indonesia?
-
Era Baru Juventus Bersama Igor Tudor: Gebuk Genoa 1-0 di Allianz Arena
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik