SuaraJogja.id - Upacara pernikahan selalu jadi momen paling haru dalam hidup, apalagi saat mengambil sumpah setia sehidup semati.
Namun, apa jadinya jika di momen khusyuk ini justru ada kejadian yang membuatnya jadi lucu? Itulah yang terjadi dalam video pendek yang diunggah oleh @oktapia24__.
Video tersebut merekam momen sungkem dengan kedua orang tua. Kedua pengantin yang mengenakan kebaya tampak membungkuk dan saling cium pipi kiri dan pipi kanan.
Namun jika diperhatikan lagi baik-baik, ada yang menjanggal di sana. Video tersebut juga sengaja diperlambat temponya agar netizen mudah mencerna kejadian yang dimaksud.
Tampak mempelai pria dan orang tua laki-laki saling kikuk satu sama lain. Seharusnya wajah mereka saling silang saat cium pipi, tapi yang terjadi justru wajah mereka saling jajar.
Wajah mempelai pria juga terlihat tersenyum menahan tawa karena ketidak-sengajaan tersebut.
"Lawaknya dapet gelinya juga dapet," tulis seorang pengguna TikTok.
"Pak kayaknya kita salah, nahan ketawa. Iya nak biarin aja," tambah netizen lainnya, seolah mengerti isi kepala sang mempelai pria dan sang ayah.
"Perlunya koordinasi dulu sebelum acara ygy," komentar warganet yang lain, menanggapi kejadian lucu tersebut.
Baca Juga: Jodoh Tidak Ada yang Tahu, Seorang Kakek Menikah dengan Perempuan Muda
Video yang mengundang tawa ini sudah ditonton lebih dari 7 juta kali, dan disukai lebih dari 800 ribu pengguna TikTok.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Kontributor SuaraJogja: Gabrella Seilatuw
Berita Terkait
-
Viral! Pengantin Pria Kerja di Hari Pernikahannya, Banjir Kecaman Netizen
-
Mawaddah Ilona Anak Siapa, Orang Tuanya Ternyata Seorang Dermawan
-
Heboh Remaja NTB Nikahi Ibu Teman Sendiri, Usia 20 Tahun Lebih Tua: Temanku Ayah Tiriku!
-
Viral Momen Nikahan Pria Berwajah bak Pangeran, Warganet Syok Lihat Mempelai Wanita
-
Cintanya Sempat Ditolak, Pria Bule Ini Berhasil Luluhkan Hati Ustadzah Asal Lombok
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir