SuaraJogja.id - Baru-baru ini Kaesang Pangarep membuat geger jagad maya. Pasalnya putra bungsu Presiden Jokowi tersebut menggandeng seorang perempuan kala menonton laga pembuka Piala Presiden antara Persis Solo vs PSS Sleman.
Gandengan baru Kaesang yang diduga merupakan Puteri Indonesia asal Yogyakarta Erina Gudono itupun lekas jadi sorotan publik.
Tak sedikit yang kemudian penasaran dengan sosok Nadya Arifta yang sebelumnya santer dikabarkan dekat dengannya.
Kehadiran sejumlah perempuan di sekeliling Kaesang nyatanya bukan kali ini saja jadi sorotan publik.
Nah, berikut sejumlah perempuan yang pernah dekat dengan Kaesang Pangarep sebelum kini disebut sedang dekat dengan Erina Gudono.
Falicia Tissue
Falicia Tissue merupakan teman semasa kuliah Kaesang Pangarep. Keduanya diketahui sudah menjalin hubungan selama kurang lebih 5 tahun. Seperti yang telah banyak diketahui oleh publik, Falicia pernah mengaku jika dirinya sempat diajak menikah sama Kaesang Pangarep.
Bahkan putra bungsu orang nomor satu saat ini sudah meminta restu kepada keluarganya. Namun 2 minggu setelah ajakan menikah, Falicia mengaku jika Kaesang memutus hubungan yang telah dijalani selama 5 tahun.
Nadya Arifta
Baca Juga: Diduga Pacar Baru Kaesang, Ini 6 Fakta Menarik dari Erina Gudono
Usai putus dengan Falicia Tissue, Nadya Arifta santer digosipkan sedang menjalani hubungan khusus dengan Kaesang Pangarep.
Kabar kedekatan antara Nadya Arifta dan Kaesang pangarep sempat menggemparkan publik, karena sebelumnya Kaesang menjalani hubungan bersama Falicia. Namun hingga saat ini belum ada pengakuan lebih lanjut terkait hubungan keduanya.
Nabila Javanica
Pasca putus dari Falicia dan isu kedekatan dengan Nadya, nama Kaesang Pangarep kembali menjadi sorotan publik.
Sosok Nabila Javanica dikabarkan memiliki hubungan khusus usai dirinya memberikan kejutan ulang tahun kepada Kaesang Pangarep.
Erina Gudono
Terbaru, Kaesang Pangarep santer dikabarkan sedang dekat dengan Erina Gudono. Kedekatan tersebut terlihat saat Kaesang Pangarep sedang merangkul perempuan yang tak lain adalah Putri Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta. Hal tersebut dilakukan oleh Kaesang saat berjalan meninggalkan stadion Manahan Solo usai pertandingan Persis Solo vs PSS Sleman.
Namun hingga saat kebenaran mengenai Erina Gudono sebagai sosok perempuan yang dirangkul oleh Kaesang Pangarep masih simpang siur dan menjadi misteri.
Kontributor : Moh. Afaf El Kurnia
Berita Terkait
-
6 Startup Kecantikan Buatan Perempuan Indonesia yang Sedang Naik Daun
-
Kang Dedi Mulyadi Sebut Akan Berhentikan Pegawai Pemda Yang Sakiti Perempuan
-
Ragnar Oratmangoen Disemprot Ngobrol dengan Cewek Berhijab: Istri Lo Marah Loh!
-
Makeup Pengantin Perempuan Penuh Tato, Hasilnya Kayak Beda Orang
-
Komnas Perempuan Desak Aparat Hukum Identifikasi Kasus Femisida
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Jogja Hadapi Lonjakan Sampah Pasca Lebaran, Ini Strategi Pemkot Atasi Tumpukan
-
Revitalisasi Stasiun Lempuyangan Diprotes, KAI Ungkap Alasan di Balik Penggusuran Warga
-
Soal Rencana Sekolah Rakyat, Wali Kota Yogyakarta Pertimbangkan Kolaborasi Bersama Tamansiswa
-
Solusi Anti Pesing Malioboro, Wali Kota Jogja Cari Cara Antisipasi Terbaik
-
Praktisi UGM Rilis 2 E-Book Kehumasan: Solusi Jitu Hadapi Krisis Komunikasi di Era Digital