SuaraJogja.id - Seorang laki-laki berinisial MFT jadi korban tabrak lari di Jalan Raya Besi-Jangkang, Km 0,5, Padukuhan Klembon, Kalurahan Sokoharjo, Kapanewon Ngaglik, Kabupaten Sleman, Selasa (21/6/2022) sekitar pukul 21.30 WIB.
Kasatlantas Polres Sleman AKP Anang Tri Nuvian mengatakan, akibat peristiwa tersebut, korban mengalami luka berat di kepala.
Kecelakaan lalu lintas bermula saat sebuah truk yang belum diketahui identitas pengemudinya dan mobil citycar Agya yang dikemudikan ABM warga Klaten melaju dari arah timur ke barat.
Saat itu, posisi mobil Agya berada di depan sedangkan truk berada di belakang.
Baca Juga: DFSK Tambah Dealer di Sleman, Antisipasi Permintaan yang Meningkat
"Mendekati lokasi kejadian, truk berusaha mendahului mobil Agya dari samping kanan. Namun, membentur bodi mobil sebelah kanan," kata Anang, Rabu (22/6/2022).
Kemudian truk oleng ke kanan dan membentur sepeda motor matik yang dikendarai korban MFT, yang di saat bersamaan sedang melaju dari barat ke timur.
Akibat benturan, pengendara sepeda motor terjatuh ke gorong-gorong dan luka berat di bagian kepala.
Pengemudi mobil Agya tidak mengalami luka.
"Pengemudi truk yang tidak diketahui identitasnya tetap melaju meninggalkan tempat kejadian," kata Anang.
Baca Juga: SDN Banyurejo 4 Tak Sendirian, Ada Delapan SD di Sleman yang Minim Peminat
Anang mengatakan, kecelakaan ini masih dalam penanganan Satlantas Polres Sleman.
Kontributor : Uli Febriarni
Berita Terkait
-
Night Drive Maut Mahasiswa di Jogja, Dari Buka Celana Sampai Berakhir di Penjara
-
Oral Seks Berujung Pasal Berlapis! Begini Nasib Pengendara Xpander yang Tabrak Lari Penyandang Disabilitas hingga Tewas
-
Gak Ada Otak! Nyetir Mobil sambil 'Anu' Dikemut Cewek, Mahasiswa di Sleman Tabrak Pria Difabel hingga Tewas
-
Ngeri! Mobil Offroad Tabrak Kerumunan di Tiongkok, 35 Orang Tewas
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Jalani Laga Uji Coba, Ini Tujuan Mazola Junior
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025