SuaraJogja.id - Keseruan saat lomba bakiak ini dibagikan oleh akun TikTok @repunnnzel (26/6/2022). Videonya dengan cepat viral, dan disukai lebih dari dua juta pengguna TikTok. Semua lantaran ekspresi dan skill pria yang terekam di dalam video.
Terlihat di dalam video tersebut tiga orang pria saling berbaris dan bergerak maju. Dua pria di depan jelas sekali sedang berjalan. Namun tidak dengan pria ketiga di belakang. Badannya terlihat stabil, tidak seperti berjalan.
Banyak warganet yang ikut berkomentar setuju kalau ia terlihat seperti sedang dibonceng naik sepeda motor. Ini karena tubuh bagian atas sang pria yang terlihat tidak banyak bergerak.
“Etah kenapa kok gua sangking bingung nya ampe muter vt ini berkali-kali,” tulis @vitarefli.
“Itu namanya basic skill guys, skill taunt,” tulis @cbywk.
“Gua kira naik motor, ternyata …,” tulis @rhadit.nation.
“Awal ngeliat, ku kira lagi di boncengin naik motor,” tambah @isynakarima.
“Gue kira naik motor, pantes yang depan heboh bener,” tulis @larikepantai.
“Kirain dibonceng, ternyata efek stabilizernya pro banget,” tambah @danker89.
Baca Juga: Potret Nagita Slavina Dulu vs Sekarang Viral, Videonya Bikin Kesengsem
“Masnya punya stabilizer, makanya pandangannya bisa smooth gitu,” tulis @ab_rmdhn.
Warganet tidak hanya mengomentari kemampuannya menstabilkan badan. Ekspresi pria yang berjalan paling belakang itu juga lucu dan bikin geli. Tidak sedikit warganet yang terpingkal dengan ekspresi super fokus tersebut.
“Ekspresi muka yang di belakang lucu,” tulis @pitamanacombina.
“Abang yang belakang pasti lagi gagal fokus garagara keinget tadi pas berak tainya udh disiram apa belum jd ekspresinya gt dah,” canda @kaumkusam226.
“Tipe orang gak ngelawak tapi bikin orang ketawa liat ekspresi wajahnya,” tulis @anieramadhani94.
“Ngakak gue njir liat ekspresi muka Abangnya…,” tambah @davidputirulan ikut tertawa melihat ekspresi pria tersebut.
Berita Terkait
-
Nagita Slavina Kocak Abis, 5 Ekspresi Wajah Artis Dikretek Bima Aryo
-
Ekspresi Wajah 7 Artis Saat Dikretek Bima Aryo, Bikin Ngakak!
-
Coba Kretek Abal Bima Aryo, Ini 6 Ekspresi Wajah Nagita Slavina Menahan Sakit
-
Video Lawas Azka Corbuzier Kumpul sama Kalina dan Sabrina Viral, Ekspresi Wajah Tuai Sorotan
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Anti Galau Mobil Pertama! 4 Mobil Bekas Paling Nyaman dan Bandel di Bawah Rp70 Juta untuk Pemula
-
Yogyakarta Darurat Parkir Liar: Wisatawan Jadi Korban, Pemda DIY Diminta Bertindak Tegas!
-
Pemulihan Aceh Pascabencana Dipercepat, BRI Terlibat Aktif Bangun Rumah Huntara
-
Optimisme BRI Hadapi 2026: Transformasi dan Strategi Jangka Panjang Kian Matang
-
Tanpa Kembang Api, Ribuan Orang Rayakan Tahun Baru dengan Doa Bersama di Candi Prambanan