SuaraJogja.id - Pasangan artis Fuji dan Thariq Halilintar belum lama ini diisukan putus. Ini karena mereka jarang mengunggah momen bersama seperti sebelum-sebelumnya.
Adik ipar mendiang Vanessa Angel ini menunjukkan bukti kalau dia dan Thariq tak putus. Dia tampak mengunjungi rumah adik Atta Halilintar setelah selesai bekerja.
"Dari kemarin banyak banget yang ngira kita putus. Padahal kita nggak kenapa-kenapa guys," ucap Fuji di video bertema 'A day in Fuji's life'.
Tak disangka, Fuji juga yang mendapatkan kejutan dari sang pacar. Rentetan kado spesial mulai dari buket bunga namun isinya kinder joy kesukaan Fuji, jaket sampai sepatu mahal.
Mereka juga sempat membuat konten endorse bareng untuk sebuah brand. Ada juga beberapa kiriman kue dari penggemar mereka untuk merayakan hari jadian setiap tanggal 29.
Selesai bikin konten sekitar jam 10 malam, Fuji dan Thariq lanjut dinner berdua di sebuah restoran favorit mereka. Menariknya jadi sangat romantis karena hanya mereka berdua saja di sana.
Melihat kemesraan Fuji dan Thariq Halilintar kembali dipamerkan, penggemar mereka senang. Tak sedikit yang mengomentari kado Thariq untuk Fuji.
"Demi apa monangisss seneng banget liatnya, langgeng kalian ya," komentar netizen.
"Utiii, kalian kalo mau diprivate lagi aja gapapa banget loooh, soalnya jadi seneng banget puooolll pas ada video kaya gini hehe. private aja biar berasa ngeship artis korea akutuh," saran netizen.
Baca Juga: Dikatain Jelek sama Haters, Fuji Beri Balasan Mak Jleb
"Sudah kuduga @thariqhalilintar king bucin anniversary 29 ndk mungkin diem diem Bae. Alhamdulillah salut Ama king bucin we thof u @thariqhalilintar @fuji_an," komentar netizen lain.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Dikatain Jelek sama Haters, Fuji Beri Balasan Mak Jleb
-
Dikatain Jelek, Fuji Beri Tanggapan Menohok: Ayo Rawat Diri Bang!
-
Dibilang Tenar Lewat Jalur Musibah, Fuji Depresi sampai Pergi ke Psikolog
-
Dituding Tenar Lewat Jalur Musibah, Fuji Depresi: Mental Gue Capek
-
Sering Disebut Tak Punya Karya, Begini Jawaban Menohok Fuji
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Gustan Ganda di Sidang Tipikor: Dana Hibah Pariwisata Bukan Strategi Pemenangan Pilkada Sleman 2020
-
UU Keistimewaan DIY Tinggal Cerita Sejarah, GKR Hemas Desak Masuk Pembelajaran Sekolah
-
PSIM Yogyakarta Lepas Kasim Botan, Manajer Tim Spill Pemain Asing Baru
-
Isu Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Akademisi Nilai Menteri Sarat Kritik Layak Jadi Evaluasi
-
Tampil Gaya dengan Budget Rp80 Jutaan: 3 Mobil Bekas 'Aura Masa Kini' yang Wajib Dilirik!