SuaraJogja.id - Aktor Detri Warmanto ikut mengabarkan ayah mertuanya, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Tjahjo Kumolo meninggal dunia pada Jumat (1/7/2022).
"Allahummaghfirlahu warhamhu wa afihi wa fu anhu. Innalillahi wa innailaihi rojiun telah berpulang ayah/kakek kami tercinta Tjahjo Kumolo bin Bambang Soebandiono," kata pemain sinteron Kepompong ini.
Dia pun memohonkan maaf atas kesalahan sang mertua dan mengungkapkan kalau dia belum sempat membalas pesan belasungkawa yang masuk.
"Mohon maaf jika ada salah dan khilaf. Mohon maaf belum bisa bales satu-satu," jelasnya.
Baca Juga: Kenali Penyebab Infeksi Paru-paru dan Cara Pencegahannya
Aktor 35 tahun ini mengabarkan kalau jenazah Tjahjo Kumolo akan dimakamkan pada sore harinya di TMP Kalibata.
"InsyaAllah jenazah akan disemayamkan di rumah dinas Widya Chandra dan akan dimakamkan di TMP Kalibata ba'da ashar," katanya.
Postingan Detri sebelumnya sempat disorot karena dia hanya mengunggah background hitam tanpa menuliskan apapun saat kabar duka Tjahjo Kumolo meninggal dunia pertama kali dibagikan.
Sekadar informasi, Detri Warmanto menikah dengan putri Tjahjo Kumolo yang bernama Karunia Putripari Cendana pada 1 Desember 2012 silam. Keduanya sudah memberikan tiga cucu untuk sang menteri.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Baca Juga: Kenang Sosok Tjahjo Kumolo, Bupati Dharmasraya: Beliau Seperti Seorang Ayah Memberikan Nasihat
Berita Terkait
-
Dimakamkan di TMP Kalibata, Makam Doni Monardo Satu Blok dengan Tjahjo Kumolo hingga Harmoko
-
Rumah Terakhir Doni Monardo: Ini 5 Fakta Menarik TMP Kalibata
-
Pemakaman Doni Monardo di TMP Kalibata, Panglima TNI Agus Subiyanto jadi Inspektur Upacara
-
Pemakaman Mantan Kepala BNPB Doni Monardo Digelar Secara Militer
-
Panglima TNI Agus Subiyanto jadi Irup, AHY Ikut Hadiri Pemakaman Doni Monardo di TMP Kalibata
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir