4. Pemerintah Bantu Pengrajin Limbah Jagung di Desa Widosari
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengunjungi Desa Widosari, Kulon Progo, dan memberikan bantuan kepada pengrajin limbah jagung, Ade Kurniawan (21).
Kerajinan yang dibuat Ade dinilai memberikan inspirasi kepada masyarakat.
5. Festival Volkswagen Antik Kembali Digelar di Jogja, 1 Mobil Senilai Rp200 Juta Bakal Diundi
Seiring melandainya pandemi COVID-19, industri kreatif kembali unjuk gigi di Yogyakarta. Salah satunya Jogja Volkswagen Festival (JVWF) 2022 yang siap digelar di kota pariwisata ini.
Sempat postpone atau tertunda akibat pandemi, JVWF kali kelima ini akan dihelat pada 16-17 Juli 2022. Kalau sebelumnya digelar di Jogja Expo Center (JEC), pada tahun ini festival mobil WV tersebut akan dilaksanakan di Candi Prambanan.
Berita Terkait
-
Geger! Video Buaya Keciduk Berenang di Pantai Anyer, Warganet: Kok Pada Heran, di Darat Aja Banyak
-
Mobilnya Lecet Dikit Ketabrak karena Ngerem Mendadak, Emak-emak Patahkan Wiper Truk
-
Aksi Kocak Paula Verhoeven Nyamar Jadi Driver Ojol, Datangi Nikahan Orang Tak Dikenal, Lalu Bikin Kondangan Heboh
-
Bangunan Kios Unik Berbentuk Tak Lazim di Cilangkap Bikin Geger, Warganet: Toko Gaib
-
Emak-emak Ini Malah Ketawa Ngakak Usai Kecopetan, Publik: Copetnya Pasti Syok....
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Licik! Polisi Ungkap Modus Love Scamming Jaringan Internasional di Sleman
-
Sebulan Kerja di Kantor Love Scamming, Sumanto Bersyukur Tak Ikut Digerebek
-
Leptospirosis Marak di Lima Kabupaten, 38 Kematian Terjadi di Jogja
-
7 Fakta Penggerebekan Markas Scammer Jaringan Internasional di Sleman
-
BRI VISA Infinite Tawarkan Kemudahan Transaksi Lintas Negara dan Rewards yang Kompetitif