SuaraJogja.id - Nahas betul nasib yang dialami AS, bayi mungil berusia 6 bulan asal Dusun Kemejing 1 Rt 031/ Rw 008 Kalurahan Kemejing, Kapanewon Semin Gunungkidul. Bocah yang belum bisa merangkak ini tewas tersetrum setrika yang digunakan neneknya.
Kanit Reskrim Polsek Senin, Iptu Sumiran menuturkan peristiwa tersebut terjadi pukul 13.10 WIB, Kamis (7/7/2022). Namun Peristiwa tersebut dilaporkan ke Mapolsek Semin sekira pukul 14.30 WIB.
"Peristiwa ini murni kelalaian,"tutur dia, Kamis malam.
Sekira pukul 13.00 WIB, nenek korban waktu itu menyetrika pakaian di depan tv ruang keluarga. Kemudian nenek tersebut hendak sholat dhuhur dan ditinggal mengambil air wudhu di belakang rumah.
Baca Juga: Menikah Di Depan Wagub Riza, Proses Hukum Mahasiswi Pembuang Bayi Di Kali Ciliwung Tetap Berjalan
Saat itu, posisi setrika masih dalam kondisi kabel sambungan listrik masih terpasang. Selesai wudhu nenek korban mendengar suara jeritan kakak korban SA (7).
Mendengar teriakan tersebut si nenek korban langsung bergegas masuk rumah mencari ke sumber suara. Nenek korban kaget karena mendapati cucunya sudah dalam keadaan lemas. Dan tangan masih didekat kabel.
"Si nenek berteriak meminta tolong dan bergegas membawa korban ke Puskesmas Semin 1 untuk penanganan medis," kata dia.
Namun sampai ke Puskesmas korban dinyatakan sudah meninggal dunia. Korban kemudian dibawa kembali ke rumah duka untuk segera dimakamkan di pemakaman setempat.
Sumiran menyebutkan dari hasil olah TKP didapati korban diduga tersetrum stop kontak kabel setrika. Karena terdapat stop kontak/kabel listrik dalam keadaan terbuka.
"Korban itu belum bisa merangkak. Mungkin berguling dan tangannya menyentuh stop kontak dan tersetrum,"kata dia.
Berita Terkait
-
Salah Embrio, Salah Anak: Kisah Ibu Australia yang Melahirkan Bayi Milik Pasien Lain
-
Lindungi Otak Si Kecil dari Kernikterus: Panduan Lengkap untuk Orang Tua
-
Berapa Usia Ideal Perempuan Program Bayi Tabung? Ini Penjelasan Dokter
-
Dukungan Sosial atau Ilusi Sosial? Realita Psikologis Ibu Baru
-
Atap Klub Malam Runtuh Saat Konser, Gubernur dan Eks Bintang MLB Tewas Bersama 98 Korban
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan