SuaraJogja.id - Tidak perlu ke Bandung jika dari Jakarta untuk berwisata. Karawang menawarkan banyak tempat wisata. Berikut ini tempat wisata di Karawang paling terkenal.
Bukan hanya industri, Karawang punya banyak lokasi wisata. Mulai dari alam hingga sejarah.
Karawang merupakan ibu kota Kabupaten Karawang yang direncanakan akan dimekarkan dari Kabupaten Karawang yang terdiri dari 4 kecamatan, yakni kecamatan Karawang Barat, kecamatan Karawang Timur, kecamatan Telukjambe Timur dan kecamatan Telukjambe Barat dan nantinya ibu kota Kabupaten Karawang akan dipindahkan ke Cikampek.
Berikut ini rekomendasi 3 tempat wisata di Karawang:
Pantai Samudera Baru ada di Desa Sungai Buntu, Pedes, Karawang. Di sini banyak sekali nalayan yang melaut karena potensi ikan yang besar.
Namun juga sebagai tempat piknik. Lokasinya 40 km dari pusat kota. Anda tinggal berjalan dari Karawang Kota menuju Rengasdengklok.
Untuk masuk ke Pantai Samudera Baru Anda pelru membayar tiket Rp15 ribu.
Baca Juga: Cara Pakai dan Buang Kondom
Candi Situs Batujaya ada di Desa Segaran, Kecamatan Batujaya dan Desa Talagajaya, Kecamatan Pakisjaya di Kabupaten Karawang.
Terletak di tengah-tengah areal persawahan dan sebagian candi dekat permukiman penduduk seperti candi Serut atau Batujaya VII dan Candi Sumur atau Batujaya VIII.
Situs Batujaya berada pada 6 km dari garis pantai utara Jawa Barat (Ujung Karawang).
Candi Candi di Komplek Batu Jaya ini umumnya terkubur di dalam tanah sedalam antara 1 hingga 3 meter, jadi pelataran candi berada dibawah 1- 3 meter dari permukaan sawah, alhasil candi candi itu rawan tergenang.
Tetapi berkat perhatian pemerintah terhadap situs peninggalan sejarah ini sekeliling candi dibuat tembok penahan air dan didalamnya terdapat drainase untuk mengalirkan air menuju ruang pompa yang akan menarik keluar areal candi.
3. Monumen Kebulatan Tekad Rengasdengklok
Monumen Tugu Kebulatan Tekad atau yang dikenal Tugu Proklamasi tersebut menjadi salah satu destinasi wisata sejarah yang menyajikan relief peristiwa Rengasdengklok untuk mengenang bekas lokasi markas Pembela Tanah Air (PETA) menjelang proklamasi kemerdekaan Indonesia.
Monumen Tugu Kebulatan Tekad cocok untuk wisata sejarah ini sangat cocok untuk bisa mendapatkan wawasan dan ilmu pengetahuan sejarah.
Demikian tempat wisata di Karawang.
Berita Terkait
-
Persija Jakarta vs Persib Bandung Imbang 2-2, Berikut Klasemen Terbaru BRI Liga 1 2024/2025
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Persib Bandung Tak Terkalahkan saat Tandang, Persija Harus Ekstra Waspada?
-
BRI Liga 1: Gervane Kastaneer Antusias Tatap Laga Klasik Persija vs Persib
-
Marc Klok Ungkap 5 Pemain Persija Jakarta yang Perlu Diwaspadai, Ada Eks Lawan Cristiano Ronaldo
Tag
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
Diduga Keletihan, Kakek Asal Playen Ditemukan Tewas Tertelungkup di Ladang
-
Berhasrat Amankan Tiga Poin, Ini Taktik Arema FC Jelang Hadapi PSS Sleman
-
Para Kepala Daerah Terpilih Jalani Cek Kesehatan Jelang Pelantikan, Kemendagri Ungkap Hasilnya
-
Gali Potensi Buah Lokal, Dinas Pertanian Kulon Progo Gelar Heboh Buah
-
Bawa Celurit di Jalanan, 3 Remaja di Bantul Diamankan Warga