SuaraJogja.id - Emak-emak selalu punya cara tersendiri untuk memanfaatkan barang di rumah dan di sekitarnya untuk sesuatu yang berguna.
Seperti yang tengah dipraktikkan emak-emak satu ini yang memperlihatkan salah satu tips untuk emak-emak yang tak memiliki dalaman saat berhijab.
Dalam video yang diunggah akun @shopee.feed di media sosial Instagram terlihat seorang emak-emak tengah mempraktikkan sebuah life hack yang berguna untuk yang menggunakan hijab.
Terlihat dalam video tersebut, emak-emak tersebut mengambil satu pampers dan mengatakan jika kelupaan membawa dalaman untuk berhijab, emak-emak bisa menggunakan pampers.
Lantas, ia lalu menggunakan sisi bagian atas pampers tersebut di kepalanya yang berfungsi mengikat rambut-rambut agar tidak berantakan di dalam hijab.
Setelah menggunakannya, ia lantas memakai hijab seperti yang biasa, penggunaan pampers tersebut membuat hijab perempuan satu ini tampak rapi.
Life hack tersebut bisa kamu lakukan jika dalaman hijab kamu memang sedang dicuci dan beberapa keadaan darurat lainnya.
Pasalnya masih ada dalaman hijab lainnya yang terbuat dari kain dan terbuat dari bahan kain yang nyaman.
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram. Tidak sedikit warganet yang memberikan tanggapan positif, karena life hack satu ini sangat relate dan dekat dengan kehidupan emak-emak yang memiliki anak bayi.
Baca Juga: Dua Emak-Emak Adu Mulut Gegara Kasih Makan Kucing Liar: Kalau Nggak Terima, Lapor Polisi!
“Lumayan nyerap keringet juga kali,” tulis salah satu warganet di kolom komentar.
“Pastikan bukan second ya pampers-nya,” komentar salah satu warganet lainnya.
“Tipsnya bestie semoga bermanfaat,” tulis warganet lainnya di Instagram.
“Sefruit tipsss kreatipinopatip,” tulis warganet di kolom komentar.
“Momies boleh dicoba,” komentar warganet lainnya di Instagram.
“gapunya ciput dalem warna putih????? tenang.. pakai ini saja kak,” tulis warganet lainnya di kolom komentar Instagram.
Berita Terkait
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
5 Curhatan Jokowi di Depan Alumni UGM: Serangan Tak Cuma Ijazah, Merembet Sampai KKN Fiktif
-
Sisi Lain Muhammad Ardiansyah: Tangguh di Bawah Mistar, Bucin ke Pacar
-
Cerita Tante Brandon Scheunemann Blusukan ke Pelosok Papua demi Sepak Bola Putri
-
Asal Usul Sound Horeg dan Sosok Pria Berjuluk 'Thomas Alva Edisound' di Baliknya
-
3 Rekomendasi HP Samsung Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
5 Curhatan Jokowi di Depan Alumni UGM: Serangan Tak Cuma Ijazah, Merembet Sampai KKN Fiktif
-
Masih Sakit, Jokowi Paksakan Diri ke Reuni UGM: Kalau Nggak Datang Nanti Rame Lagi!
-
Tiba di UGM, Jokowi Tebar Senyum di Reuni Guyub Rukun, Nostalgia di Tengah Badai Ijazah Palsu
-
Jokowi Nostalgia di Reuni Fakultas Kehutanan UGM, Kursi VIP Sudah Disiapkan
-
Bupati Sleman Buka Pintu Maguwoharjo untuk PSIM dan PSBS Biak, Satu Syarat Ini Jadi Kunci