SuaraJogja.id - Sule akhirnya membuat klarifikasi terkait masalah perceraiannya dengan sang istri, Nathalie Holscher. Sebelumnya banyak netizen yang menduga keduanya bercerai karena anak Sule, Putri Delina berseteru dengan ibu sambungnya.
Komedian 45 tahun itu menjelaskan kalau perceraiannya bukan karena Putri Delina.
"Karena semuanya permasalahan ini bukan karena Putri. Itu yang harus kalian catat. Anak-anak enggak tahu apa-apa," ungkap Sule yang dalam video itu terlihat sedang terbaring karena sakit.
Dia menegaskan biarlah hanya dia dan Nathalie saja yang tahu permasalah sebenarnya karena tidak ingin saling menjatuhkan satu sama lain. Apalagi hubungan mereka baik-baik saja setelah sepakat berpisah.
Baca Juga: Nathalie Holscher Sudah Tak Lagi Jadi Istri, Sule Kini Masak Dan Makan Sendiri
"Yang jelas, kita baik-baik saja, tanpa harus menjatuhkan siapapun. Kalau misal ada yang bertanya, apa dong masalahnya, cukup lah, aku dan dia yang tahu," jelas dia.
Sekali lagi, Sule menekankan agar berhenti untuk menghujat Putri Delina.
"Aku mau kasih tahu juga, buat wartawan yang masih menghujat Putri, please ya, stop, please berhenti, kasihan Putri," tegasnya.
Video Sule minta agar publik tak menghujat Putri Delina lagi itu kemudian diunggah sejumlah akun gosip salah satunya @insta_julid pada Senin (2/8/2022) kemarin.
"Permintaan Sule supaya Putri tidak diHuj4t lagi," tulis akun itu.
Beragam reaksi netizen muncul dan tetap saja ada yang menyudutkan Putri Delina.
Berita Terkait
-
Unggah Foto Lawas, Robby Abbas Sindir Nathalie Holscher DJ Belok
-
Profil-Kekayaan 3 Hakim yang Vonis Paula Verhoeven Selingkuh: Kini Dilaporkan ke KY
-
PA Jaksel Ungkap Perselingkuhan Paula Verhoeven, Feni Rose Heran: Itu Kan Privat
-
Apa Itu Nafkah Mutah? Paula Verhoeven Bakal Terima Rp1 M dari Baim Wong
-
GERD Kambuh Lagi? Coba Atasi dengan 6 Tips Sederhana Ini!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin