SuaraJogja.id - Irjen Ferdy Sambo baru saja memenuhi panggilan pemeriksaan Bareskrim Polri sebagai saksi dalam kasus penembakan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabara atau Brigadir J.
Dalam panggilan pemeriksaan Bareskrim Polri pada Kamis (4/8/2022), Irjen Fredy Sambo dijadikan saksi lantaran penembakan Brigadir J terjadi di rumah dinasnya di Duren Tiga, Jakarta Selatan pada pertengahan bulan Juli kemarin.
Berikut fakta terbaru terkait kasus yang melibatkan Irjen Ferdy Sambo sebagai saksi penembakan Brigadir J yang mana Bharada Richard Eliezer atau Bharada E yang saat ini ditetapkan sebagai tersangka.
Ferdy Sambo Sudah Beberapa Kali Jalani Pemeriksaan
Saat memenuhi panggilan pemeriksaan Bareskrim Polri, Ferdy Sambo kepada para awak media mengaku bahwa dia telah menjalani pemerikasaan beberapa kali sebelumnya. Pemerikasaan kali ini merupakan pemeriksaan yang keempat dalam kasus penembakan Brigadir J.
Beri Ucapan Bela Sungkawa
Ferdy Sambo dalam kesempatan tersebut sempat memberikan ucapan bela sungkawa atas meninggalnya Brigadir J. Dia berharap semoga keluarga yang bersangkutan diberikan kekuatan dalam menghadapi cobaan ini.
Di sisi lain Ferd Sambo juga secara langsung memberikan sindiran akan perlakuan Brigadir J terhadap Putri Candrawathi yang tak lain adalah istri Ferdy Sambo yang saat ini sedang menjalani masa pemulihan trauma.
Berpotensi Jadi Tersangka
Usai Bharada E jadi tersangka atas penembakan Brigadir J, ada kemungkinan potensi Ferdy Sambo menjadi tersangka menurut Ketua Indonesia Police Watch (IPW), Sugeng Teguh Santoso. Hal itu akan menjadi kenyataan jika polisi berhasil mengumpulkan bukti yang kuat untuk menjadikan Ferdy Sambo sebagai tersangka.
Pakai Seragam Lengkap, Jalani Pemeriksaan Keempat
Ferdy Sambo tampak mengenakan seragam polisi lengkap ketika tiba di lokasi pemeriksaan pada pukul 09.50 WIB. Ia dikawal oleh Propam Polri untuk menjalani pemeriksaannya yang keempat dalam kasus penembakan ajudannya, Brigadir J.
"Saya hadir memenuhi panggilan penyidik Bareskrim Polri. Pemeriksaan hari ini adalah pemeriksaan yang keempat," terang Ferdy ke awak media di lokasi.
"Saya sudah memberikan keterangan kepada penyidik Polres Jaksel, Polda Metro Jaya, sekarang yang keempat di Bareskrim Polri," timpal Ferdy.
Minta Doa Agar Sang Istri Lekas Pulih
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
ARTJOG 2026 Siap Guncang Yogyakarta, Usung Tema 'Generatio' untuk Seniman Muda
-
Komdigi Tegaskan Pembatasan Game Online Destruktif, Gandeng Kampus dan Industri Optimasi AI
-
Anak Kos Jogja Merapat! Saldo DANA Kaget Rp 299 Ribu Siap Bikin Akhir Bulan Aman, Sikat 4 Link Ini!
-
Kabel Semrawut Bikin Jengkel, Pemkab Sleman Ancam Stop Izin Tiang Baru dari Provider
-
Geger! Rusa Timor Berkeliaran di Sleman, Warga Panik Cari Pemilik Satwa Liar yang Lepas