SuaraJogja.id - Putra kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Rayyanza Malik Ahmad sudah banjir job sejak bayi. Bayi yang kini akrab disapa Cipung itu memang selalu mencuri perhatian bahkan selalu mendapat like dan komentar yang banyak.
Jadi wajah jika kini bayi yang lahir 26 November 2021 itu banyak yang menawarinya endorse dan iklan.
Terbaru bayi 8 bulan ini melakukan photoshoot dengan sebuah brand minuman ternama. Dia pun dipakaikan kostum ala-ala orang Jepang yakni kimono.
Ada beberapa potret dan juga behind the scene Rayyanza saat melakukan pemotretan yang diunggah di akun @raffinagita1717.
Baca Juga: Icon Citayam Fashion Week Bonge Skakmat Raffi Ahmad, Publik: Tidak Semua Bisa Dibeli Pakai Duit
"Kon'nichiwa! Salam dari Cipung yang lagi jadi orang Jepang," tulis Raffi Ahmad pada postingannya, Rabu (3/8/2022).
Tak hanya itu, Raffi juga sampai berseloroh kalau putra kecilnya sudah bisa bergaya karena punya banyak job.
"Gaya banget deh anak satu ini, kecil-kecil photoshootnya udah banyak banget!" celetuk Raffi.
Lagi-lagi Rayyanza sukses bikin netizen gemas. Apalagi mereka yang tak hanya bisa melihat hasil fotonya saja.
Beberapa netizen terlihat mengomentari proses photoshoot Rayyanza yang begitu heboh. Ada juga netizen yang menyebutkan kalau Rayyanza adalah bayi yang sudah kerja sejak kecil.
Baca Juga: Tarif Manggung Lesti Kejora Dibongkar, Raffi Ahmad Sebut Rp250 Juta per Menit
"Cipung adalah bayi tersibuk," komentar netizen.
Berita Terkait
-
KPK Belum Ambil Motor Sitaan, Royal Enfield Ridwan Kamil Berstatus Pinjam Pakai
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu