Direktur Identifikasi dan Sosial, Detasemen Khusus 88 Antiteror, Brigadir Jenderal Pol Arif Makhfudiharto mengatakan, kegiatan upacara itu merupakan inisiatif mantan narapidana kasus terorisme yang ingin membuktikan cinta terhadap Indonesia.
4. HUT RI Malah Pasang Bendera Inggris, Emak-Emak Salting: Pikirku Merah Putih Juga
Seperti yang sudah-sudah dari tahun ke tahun, setiap peringatan HUT Kemerdekaan RI, warga di setiap kampung di Indonesia akan mengibarkan Bendera Merah Putih di halaman rumah mereka, begitu juga di HUT Ke-77 Kemerdekaan RI pada Rabu (17/8/2022) ini.
Namun, ada kejadian nyeleneh yang terabadikan dalam sebuah video TikTok terkait pengibaran bendera tersebut. Bukannya mengibarkan Merah Putih bendera Indonesia, seorang emak-emak justru mendirikan bendera negara lain di tiang halaman rumahnya.
5. Ikut Lomba Makan Kerupuk, Pria Ini malah Bawa Bekal Makanan Sendiri
Lomba makan kerupuk menjadi salah satu jenis perlombaan yang banyak dimainkan ketika memperingati HUT RI, 17 Agustus. Berbeda dari orang kebanyakan, salah satu pria ini melakukan hal yang tidak biasa ketika lomba makan kerupuk. Tindakan yang pastinya membuat pria ini lebih kenyang.
Selama ini lomba makan kerupuk adalah perlombaan yang banyak kerap digelar pada 17 Agustus atau Agustusan. Perlombaan ini diadakan oleh anak-anak atau orang dewasa, demi memeriahkan momen tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Jumat Berkah untuk Warga Jogja: Rebutan Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu!
-
Pengujian Abu Vulkanik Negatif, Operasional Bandara YIA Berjalan Normal
-
Tabrakan Motor dan Pejalan Kaki di Gejayan Sleman, Nenek 72 Tahun Tewas di Lokasi
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Tak Terdampak Erupsi Semeru, Bandara Adisutjipto Pastikan Operasional Tetap Normal