SuaraJogja.id - Aurel Hermansyah banjir sanjungan netizen karena setia menemani Atta Halilintar yang kini sedang sakit. Aurel menyebutkan kalau suaminya terkena Demam Berdarah Dengue (DBD).
"Sayangku. Yang selalu ceria,selalu maunya kerja nonstop, Sekarang tumbang kena DBD," beber Aurel di postingannya pada Sabtu (20/8/2022).
Sambil mengunggah momen tidur berdua di ranjang rumah sakit, Aurel mendoakan suaminya agar lekas sembuh.
"Gpp yah sayang cobaan dari Allah insya Allah menjadi penggugur dosa. Semangat sembuh ya sayang, biar pulang bisa main dan bobo sama Ameena lagi," harapnya.
Dia juga meminta followers-nya untuk ikut mendoakan kesembuhan Atta Halilintar.
"Temen-temen doain Papanya Ameena supaya cepet sembuh dan semangat dan ceriaa lagi," pungkasnya.
Postingan Aurel Hermansyah pun banjir doa dari sederet rekan artis, seperti Tya Ariestya, Fairuz A Rafiq, Titi Kamal hingga Venna Melinda.
Beberapa netizen juga menyoroti sikap manis Aurel Hermansyah sebagai seorang istri. Mereka menyanjung artis 24 tahun ini yang seolah tak ingin jauh dari suaminya.
"Ya ampun mamanur yang hebat aku aja yang nikah di usia matang 28 thn ga sedewsa dirimu kita sllu berdoa buat papa ameena semoga cepat pulih kesehatannya dan kembali berkumpul dengan ameena," komentar netizen.
Baca Juga: Wajib Tahu! Sedang Musim DBD, Kenali Gejala dan Resiko Komplikasi
"Istri yang hebat luar biasa keren, untuk papata cepat sembuh yaa papata, emang allah suruh istirahat dulu sebelum beraktivitas kembali. Dan untuk mamanur : isteri yang hebat wanita yang kuat semangat terus yaa mams. Semoga Allah lindungi kalian berdua. Amin," komentar netizen lain.
"Slide kedua bikin mewek, syafakallah papata, mamanur, entahlah Mak ga bisa komen apa-apa cuma bisa doain rumah tangga kalian sakinah mawadah warohmah Till Jannah InsyaAllah Aamiin Aamiin yarobbal'alamin," doa netizen lain.
"Obat yang mujarab ada pasangan kita di samping setia menemani," celetuk lainnya.
"Masyallah istri shalihah jaga kesehatan Aurel apalagi kamu baru habis melahirkan.Biasanya orang yang habis melahirkan paling mudah terkena penyakit khususnya penyakit masuk angin kalau kata di tempat kami namanya penyakit meroyan," pesan netizen lainnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Jumat Berkah untuk Warga Jogja: Rebutan Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu!
-
Pengujian Abu Vulkanik Negatif, Operasional Bandara YIA Berjalan Normal
-
Tabrakan Motor dan Pejalan Kaki di Gejayan Sleman, Nenek 72 Tahun Tewas di Lokasi
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Tak Terdampak Erupsi Semeru, Bandara Adisutjipto Pastikan Operasional Tetap Normal