SuaraJogja.id - Ada beberapa momen unik yang berhasil memecah keseriusan saat rapat dengar pendapat Komisi III DPR RI dengan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (24/8/2022).
Momen tersebut berhasil membuat warganet salfok, bahkan seisi ruang rapat tersebut tertawa ngakak karena kejadian unik ini.
Lalu apa aja momen yang berhasil ditangkap dan menjadi viral di media sosial, yuk simak deretannya berikut ini.
1. Suara wanita misterius panggil “Sayang”
Momen tersebut membuat anggota rapat Komisi III DPR RI dengan Kapolri heboh. Pasalnya panggilan “Sayang” ini didengar seluruh anggota yang saat itu hadir.
Peristiwa unik itu diawali oleh adanya notulen dalam rapat sedang menyebutkan poin-poin kesimpulan hasil rapat terkait kasus Brigadir J atau Nofriansyah Yosua Hutabarat.
Anggota Komisi III DPR RI fraksi Gerindra, Habiburokhman meminta interupsi. Ia menilai kesimpulan poin kedua sebaiknya perlu ditaruh frasa desakan Komisi III ke Listyo untuk menuntaskan penyakit masyarakat.
Namun saat Habiburokhman berbicara terdengar dengan jelas suara “Sayang” dan membuat seluruh anggota rapat yang tengah serius berubah menjadi gelak tawa.
"Maaf itu (suara sayang) bukan dari ponsel saya itu," kata Habiburokhman.
Baca Juga: Gempar Suara Perempuan Panggil Sayang Saat Rapat di DPR, Kak Jill Dibawa-bawa Netizen
TONTON VIDEONYA DI SINI.
2. Jadi momen adu pantun
Momen unik lainnya dalam rapat Komisi III DPR dengan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ini tiba-tiba menjadi ajang adu pantun.
Pantun ini dimulai salah satu anggota Fraksi NasDem Ary Egahni Ben Bahat menyampaikan pandangannya terkait kasus Sambo.
Dalam penyampaiannya terselip pantun "Ikan gabus, ikan lele. Lebih bagus dan tidak bertele-tele," celetuknya.
Tidak berhenti disitu, anggota Fraksi Gerindra Siti Nurizka juga turut ikut adu pantun mengenai kasus yang tengah menjadi sorotan masyarakat ini.
Berita Terkait
-
Gempar Suara Perempuan Panggil Sayang Saat Rapat di DPR, Kak Jill Dibawa-bawa Netizen
-
Misteri Suara Perempuan Manja di Tengah Rapat Dengar Pendapat DPR dan Kapolri
-
Ini Sosok Jenderal Bintang Tiga yang Akan Pimpin Sidang Kode Etik Ferdy Sambo Hari Ini
-
DPR RI Sebut Polda dan Polres Jangan Seperti 'Raja Kecil', Adies Kadir Bahas Soal Gaya Hidup Polri di Daerah
-
DPR Turut Soroti Gaya Joget Kapolri saat Lagu Ojo Dibandingke di Istana, Dianggap Ada Tekanan
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
Terkini
-
Riset Harus Turun ke Masyarakat: Kolaborasi Indonesia-Australia Genjot Inovasi Hadapi Krisis Iklim
-
Kejari Sleman Tegaskan Pendalaman Kasus Hibah Pariwisata Belum Selesai, Sri Purnomo Diperiksa Lagi
-
Link DANA Kaget Spesial Warga Jogja: Rebut Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu, Siapa Cepat Dia Dapat!
-
Heboh! Motor Hilang Tiba-tiba Terlihat di Bantul, Ternyata Begini Modus Komplotan Curanmor Gamping
-
Curiga Uang Diambil Tetangga, Pria di Gamping Sleman Nekat Bakar Tiga Motor dan Rumah