SuaraJogja.id - Seiring bertambahnya tahun, makin banyak lomba-lomba unik yang diadakan di perayaan kemerdekaan di setiap wilayah.
Salah satunya yang unik adalah lomba yang viral di media sosial Instagram satu ini. Dalam video yang diunggah akun @ngakakdagel ini terlihat seru dan menghibur.
Dalam lomba kali ini, peserta harus ditutup matanya dan saling membawa guling untuk senjata saling pukul.
Terlihat peserta yang terdiri dari bapak-bapak dalam video ini malah menjadi hiburan karena aksinya yang lucu.
Baca Juga: Pegawai KAI Gelar Lomba Tarik Lokomotif, Warganet: Menang Hadiahnya Kereta
Dalam video tersebut terlihat dua bapak-bapak lagi bertanding sambil saling pukul dengan guling yang dibawanya masing-masing.
Namun, saat pertandingan dimulai kedua peserta tersebut membuat tertawa banyak penonton di sana. Pasalnya peserta tersebut tengah saling memukul tapi tidak pernah kena.
Kedua mata yang ditutup membuat peserta harus memainkan instingnya saat akan memukul lawannya, karena alasan tersebut kedua peserta ini malah saling memukul tapi tidak saling kena.
Aksinya ini lantas membuat warganet terhibur dan penonton yang melihatnya langsung tertawa dengan aksi kedua peserta ini.
Saat lawannya mengayunkan guling ke depan, peserta lainnya menunduk sehingga tidak kena, hal ini terus terjadi kepada keduanya.
Baca Juga: Bocah Semangat Ikut Lomba Makan Kerupuk, Endingnya Bikin Publik Ikutan Ngilu
Unggahan video lomba pukul guling dan menghibur ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram.
"Semua skill pada miss," tulis salah satu warganet di Instagram.
"Tidak on point ygy," tulis komentar salah satu warganet.
"Nunggu-nunggu muncul kaga kena," komentar salah satu warganet di Instagram.
"Memakai mata batin + ilmu kanuragan," tulis warganet di kolom komentar.
"The real buta map," komentar warganet lainnya di Instagram.
"Adu mekanik jam 3 subuh," tulis warganet lainnya di Instagram.
"Hindaran 99 persen vs akurasi 9 persen," komentar warganet lainnya.
Unggahan video peserta lomba pukul guling hingga malah membuat penontonnya terhibur ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 9,6 ribu likes.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Kasus Polisi Pukul Sopir Taksol Berakhir Damai, Polres Jaksel: Cuma Salah Paham
-
Ogah Bahas Tukar Guling Jatah Menteri Golkar, Bahlil: Itu Barang Udah Lewat
-
Viktor Laiskodat 'Sentil' Bahlil Soal Tukar Guling Kursi Menteri dan Ketua MPR: Tidak Elok Dilontarkan
-
Aiman Witjaksono Ungkap Dibalik Ribut Silfester vs Rocky Gerung: Yang Viral Baru 10 Persen, Sisanya Banyak Hal Lebih....
-
Mahasiswa yang Koar-koar Dipukul Paspampres Kini Ngaku Salah, Kapendam VI: Dia Ingin Masuk TNI usai Selesai Kuliah
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
3,9 Juta Penumpang Nikmati KA Subsidi, Libur Nataru Diprediksi Melonjak
-
Gelar Aksi di Gedung Dewan, Gabungan Rakyat Gunungkidul Tuntut Anggota DPRD Terlibat Video Tak Senonoh Dinonaktifkan
-
Belum Mendapat Informasi Lanjutan Soal Kepulangan Mary Jane, Keluarga Khawatirkan Hal Ini
-
Musnahkan Kemiskinan Ekstrem di DIY, Pemerintah Gelontorkan Dana Rp446 Miliar
-
Dokter Spesialis Anak: Orang Tua Perlu Contohkan Hidup Sehat Cegah Anak Kecanduan Gula