SuaraJogja.id - Kantor Kalurahan Muntuk, Kapanewon Dlingo, Kabupaten Bantul dirusak oleh 2 orang tak dikenal. Peristiwa tersebut terjadi pada Jumat (26/8/2022) dini hari.
"Benar pada hari Jumat (26/8/2022) sekira pukul 00.50 WIB kantor Balai Desa Muntuk dirusak orang asing," kata Kasi Humas Polres Bantul Iptu I Nengah Jeffry Prana Widnyana, Sabtu (27/8/2022).
Peristiwa tersebut bermula saat saksi kejadian melihat 2 orang berhenti di depan kantor tersebut. Tak berselang lama kedua orang tersebut pergi ke arah timur dengan mengendarai sepeda motor matic dan mengenakan helm hitam.
"Saksi mengarahkan senter kearah 2 orang itu dan orang tersebut langsunf pergi ke arah timur dengan mengendarai motor matic," paparnya.
Setelah kedua orang asing tersebut pergi, saksi melakukan pengecekan di kantor Balai Desa Muntuk dan melihat kaca jendela ruang lurah telah dirusak. Kemudian saksi melaporkan pengrusakan tersebut ke staff dapur Balai Desa Muntuk.
Atas kejadian tersebut, Kantor Kalurahan Muntuk mengalami kerugian sebesar Rp1 juta. Selanjutnya dilaporkan ke Polres Bantul guna dilakukan penyelidikan pelaku.
"Kerugian Rp1 juta, saat ini masih dalam lidik," tutup Jeffry.
Berita Terkait
-
Mewaspadai Pemberian dari Orang Tak Dikenal dalam Buku 'Gara-Gara Es Krim'
-
Kolaborasi Kampus dan Petani: Gerakan Nasional Budidaya Anggur di Yogyakarta
-
Bripda Oktovianus Gugur Ditikam Orang Tak Dikenal di Yahukimo, Polisi Tangkap 3 Terduga Pelaku
-
Misteri Balai Desa Kosong di Jatim, Jam Kerja Tapi Tak Ada Orang, Kok Bisa?
-
Viral, Seorang Pengemudi Ojol Dikeroyok Orang Tak Dikenal di Mangga Besar Jakarta Pusat
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya