SuaraJogja.id - Proses naturalisasi terhadap Sandy Walsh dan Jordi Amat yang berliku akhirnya mendapat persetujuan dari DPR RI. Kedua pemain itupun kompak menyambut gembira keputusan tersebut.
DPR RI melalui Komisi III baru saja mengabarkan bahwa mereka telah menyetujui Sandy Walsh dan Jordi Amat menjadi Warga Negara Indonesia atau WNI.
Pernyataan tersebut disampaikan Ketua Komisi III DPR RI Bambang Wuryanto di ruang rapat Komisi III seusai bertemu dengan Menpora, Menteri Hukum dan Ham serta PSSI.
"Berarti setuju (Jordy dan Sandy menjadi WNI)," kata Bambang sambil mengetok palu usai mendapat persetujuan dari anggota.
Baca Juga: DPR RI Setuju Jordi Amat dan Sandy Walsh Jadi WNI
Merespon keputusan itu, Sandy Walsh dan Jordi Amat menyambut antusias. Lewat akun Instagramnya, kedua pemain itu berucap terima kasih.
"Sandy Walsh Well Done Amigo!!!!" tulis Jordi Amat yang disambut Sandy Walsh dengan emoticon mengepalkan tangan.
Tak hanya keduanya, sambutan antusias juga diberikan para suporter sepak bola Indonesia yang membanjiri kolom komentar akun Instagram Sandy Walsh.
"Selamat," kata abah****
"Congratulations bro," tulis rexxy
Baca Juga: Ketok Palu! DPR RI Setujui Naturalisasi Jordi Amat dan Sandy Walsh
"Sahhhh," kata rohman*****
Berita Terkait
-
Pelatih Dipecat, Sandy Walsh Pergi ke Arab Saudi
-
Profil dan Statistik Steve Holland, Pelatih Sandy Walsh yang Dipecat Yokohama F Marinos, Mentereng?
-
Parkir Sandy Walsh 4 Pertandingan, Pelatih Yokohama F Marinos Dipecat
-
Sandy Walsh Bongkar Alasan Timnas Indonesia Jago Kandang di Stadion GBK
-
Sandy Walsh Tak Sabar Lawan Cristiano Ronaldo, Ungkap Satu Janji yang Akan Dilakukan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan