SuaraJogja.id - BRI Liga 1 musim 2022-2023 sudah memasuki pekan ke-8. Banyak pertandaingan-pertandingan yang menarik dan menghibur sejauh ini.
Masing-masing pemain kerap menunjukkan skill dan kemampuannya yang mampu menghipnotis para penggemar sepak bola tanah air.
Berikut 4 nama pemain yang sajauh ini konsisten menunjukkan performa yang positif. Penampilannya yang gemilang diklaim layak untuk mendapat panggilan untuk memperkuat Timnas Indonesia.
1. Yakob Sayuri
Yakob Sayuri bukan lagi menjadi wajah baru dalam skuat Timnas Indonesia di bawah tangan dingin Shin Tae-yong. Pasalnya pemain PSM Makassar tersebut pernah masuk dalam skuat pelatih asal Korea Selatan saat Timnas Indonesia melakoni Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada tahun 2021 lalu.
2. Andritany Ardiansah
Anditany meruapakan salah satu kiper yang malang melintang berseragam Merah-Putih. Penampilannya yang gemilang di putaran awal BRI Liga 1 musim 2022-2023 diklaim pantas untuk mendapat panggilan dari Shin Tae-yong pada FIFA Matchday September mendatang. Kiper Persija Jakarta tersebut kerap tampil gemilang di bawah mistar gawang Macan Kemayoran.
3. Fajar Faturahman
Shin Tae-yong merupakan pelatih yang kerap mempercayakan pemain muda untuk masuk ke dalam skuatnya. Maka tak ada salahnya jika pelatih asal Korea Selatan tersebut memberikan kesempatan kepada Fajar Faturahman untuk memperkuat Timnas Indonesia, meningat sang pemain kerap tampil apik bersama Borneo FC dan menyandang pemain muda terbaik di ajang Piala Presiden 2022 lalu.
Baca Juga: Duel Sengit Dewa United vs PSS Sleman Berakhir Tanpa Gol
4. Reva Adi Utama
Eks Persebaya Surabaya yang saat ini berseragam Madura United tersebut kerap menunjukkan performa terbaiknya di putaran awal BRI Liga 1 musim 2022-2023 bersama Laskar Sape Kerrab. Pemain yang berposisi sebagai bek kanan tersebut patutu diberikan kesempatan untuk menunjukkan kemampuannya di hadapan Shin Tae-yong saat TC persiapan FIFA Matchday menghadapi Curacou.
"klo andrytani ngga sih udh ketuaan ..kasih buat yg lebih muda untuk berkembang," komentar salah seorang netizen.
"Ngaco kenapa Andritany woy!!!...kaga ngerti bola lu min, jelas jelas i Made wirawan sedang on fire," ucap netizen lainnya.
Kontributor : Moh. Afaf El Kurnia
Berita Terkait
-
Duel Sengit Dewa United vs PSS Sleman Berakhir Tanpa Gol
-
Pemain Asing yang Performanya Masih Loyo di Liga 1, Ada Eks Pemain Terbaik
-
Link Live Streaming BRI Liga 1: Barito Putera vs Arema FC
-
Shin Tae-yong Minta Pemain Abroad Lebih Baik Lagi, Netizen Prediksi Formasi Pemain
-
Persib Perbaiki Posisi di Papan Klasemen BRI Liga 1 2022/2023 usai Tekuk RANS 2-1
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Anti Hujan! 10 Destinasi Wisata Indoor Jogja Paling Asyik untuk Liburan Keluarga
-
3 Rekomendasi SUV Bekas, Type Premium Bisa Dibawa Pulang dengan Modal Rp80 Jutaan
-
Demi Keselamatan Publik! Mahasiswa UMY Gugat UU LLAJ ke MK Setelah Jadi Korban Puntung Rokok
-
Harda Kiswaya di Persidangan: Hibah Tak Pernah Dikaitkan Pilkada
-
7 Fakta Panas Sidang Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman: Bupati Harda Kiswaya Terlibat?