SuaraJogja.id - Aktris berbakat tanah air, Pevita Pearce kembali menjadi sorotan publik usai dirinya memerankan tokoh utama dalam film Sri Asih yang dikabarkan akan tayang perdana pada 6 Oktober tahun ini.
Film garapan sutradara Indonesia, Upi ini merupakan sebuah film yang diangkat dari karya legendaris dari seorang Bapak Komik Indonesia, R A Kosasih.
Menjadi film kedua sekuel Bumilangit Cinematic Universe atau BCU, film Sri Asih sendiri menyuguhkan kisah yang menarik dengan balutan genre action.
Yang tak kalah menarik dari film yang dibintangi oleh Pevita ini adalah sosok wanita sunda yang memiliki kisah hidup yang sangat unik dan tak biasa.
Baca Juga: Aksi Bocah Main Ayunan Bergelantung Bak Superhero Bikin Melongo Disebut Spidergirl
Namun apakah kalian tahu fakta-fakta menarik di balik karakter utama dalam komik sekaligus film yang bernama Sri Asih ini?
Nah, berikut ini 4 fakta menarik sosok SRI ASIH yang harus kalian tahu sebelum menonton film Sri Asih.
1. Jagoan Wanita dari Sunda
Sosok Sri Asih merupakan karakter wanita yang dibuat oleh R A Kosasih dalam komik pertamanya yang publikadikan pertama kali pada 1 Januari 1954.
Karakter wanita yang memiliki nama asli Nani Wijaya ini merupakan seorang gadis yang bekerja sebagai investigator independen ternyata pahlawan super.
Baca Juga: Sinopsis Sri Asih, Superhero Wanita Indonesia Bakal Beraksi 6 Oktober 2022
Dalam kesehariannya, gadis cerdas dan idealis dari keluarga terpandang ini, bertugas keliling dunia untuk menghentikan aksi para kriminal dan jejaring mafia global.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Prabowo Marah Rakyat Bikin Pusing Pemerintah
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
CEK FAKTA: Rumah Ridwan Kamil Digeruduk Warga Saat KPK Sita Barang
-
CEK FAKTA: Klaim Bantuan Dana Rp 3,5 Juta dari BPJS Kesehatan
-
5 Karakter yang Mungkin Tidak Akan Kamu Temui di Anime Solo Leveling S3
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan