SuaraJogja.id - Uang jajan anak sekolah dasar biasanya tidak mendapatkan banyak dari orang tuanya. Umumnya, uang jajanan sekolah hanya cukup untuk jajan sehari-hari sepulang sekolah.
Namun sepertinya uang jajan sekolah dasar pelajar yang viral di media sosial ini berbeda dari yang lain. Dalam video yang diunggah akun @dagelan di media sosial Instagram terlihat dua bocah SD tengah berada di ATM.
Dalam video tersebut terlihat dua bocah tengah menggunakan seragam lengkap SD dengan membawa tas tengah memegang segepok uang.
Terlihat dalam video tersebut dua bocah SD ini tengah membawa segepok uang pecahan Rp50 ribu di depan mesin ATM.
Baca Juga: Video Lawas Krisdayanti Tentang Poligami Viral Lagi, KD : Saya Akan Fighting
Dua bocah SD tersebut terlihat tengah mengoperasikan mesin ATM dan tengah bertransaksi di mesin tersebut.
Tidak diketahui berapa uang segepok yang dibawa dua bocah SD tersebut dan digunakan untuk apa. Namun dua bocah tersebut seperti sudah hapal mengoperasikan mesin ATM tersebut.
Pasalnya dalam video tersebut, dua bocah tersebut membawa sepucuk kertas yang diduga adalah nomor PIN ATM atau cara mengoperasikan ATM.
Selain itu, anak SD ini juga tengah menunggu uang dari transaksinya di mesin ATM keluar, terlihat tangan kedua tangan bocah tersebut menodong ke arah lubang keluarnya uang.
Unggahan video dua bocah SD tengah bertransaksi di mesin ATM dan mengambil segepok uang ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Video Siswi SMA Ini Lagi Asyik Berjoget TikTok Viral, Netizen Malah Fokus Sama Siswi Baca Alquran
“Ayo dek kita temenan,” tulis salah satu warganet.
“Lha kita... Banyak debit card di dompet tp gada saldo wkwk,” tulis salah satu komentar warganet.
“Sangat menghibur jiwa kemisqueenan ku,” komentar warganet lainnya di Instagram.
“Kalah gue ama bocah,” tulis warganet di kolom komentar.
“Nampak miskin ya kayak,” komentar warganet lainnya.
“Bukan maen, anak siapa nih?” tulis warganet lainnya di Instagram.
Unggahan video dua bocah SD yang membawa uang segepok di depan mesin ATM ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 250 ribu likes.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Blak-blakan Budiman Sudjatmiko: dari Kereta Barang hingga Rencana Dahsyat Entaskan Kemiskinan
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo