SuaraJogja.id - Warganet takjub dengan sosok Ibu yang menggoreng pisang tanpa spatula, tapi hanya menggunakan jari-jari tangan. Saat mencelupkan pisang dengan tangannya ke minyak panas yang mendidih, ibu ini tidak merasa kepanasan.
Video ini diunggah oleh akun Twitter @bagihumor, Rabu (21/9). Video sendiri ditonton sebanyak 55 ribu kali.
"Si ho'oh tenan ketar ketir liat ini," tulisnya.
Ungkapan "Hoon tenan," identik dengan ucapan dukun asal Jawa Timur, Gus Samsudin yang kontroversial beberapa waktu lalu.
Warganet pun berkomentar kocak dengan tayangan Ibu yang menggoreng pisang tanpa spatula, tapi menggunakan tangan telanjang. "Ketika sudah biasa tersakiti," tulis @duckyyellow.
"Bini gw mah blom bisa kaya gini. goreng ikan ajah suruh lakinya mulu tkut minyak panas,"tulis warganet lainnya.
Ada warganet yang menyarankan agar tayangan tersebut tidak ketahuan pesulap merah.
"Jangan sampai pesulap merah liat nanti dibocorin triknya," kelakarnya.
"Takut kalau jadi mantunya, mau beli peralatan dapur ntar di omongin pemborosan," tulis @dhee_dood.
Baca Juga: Keras! Emak-emak Sindir Pedas Depan Muka Ibu Lain: Bayar Perawatan Muka aja 700, Dapet BLT 600
Warganet Oswald Saddam berkomentar cara goreng seperti itu justru menjadi kunci dagangan laris.
"Rahasia pisang goreng laris ini mah," tulisnya.
Kontributor Suarajogja.id: Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
Terpopuler
- RESMI! PSSI Tolak Pemain Keturunan ini Bela Timnas Indonesia di Ronde 4
- 5 Mobil Bekas 60 Jutaan Muat Banyak Keluarga, Bandel dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- Jangan Lewatkan Keseruan JCO Run 2025, Lari Sehat sambil Dapat Promo Spesial BRI
- 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
Pilihan
-
Gawat! Mayoritas UMKM Masih Informal, Pemerintah Turun Tangan Selamatkan Ekonomi Daerah!
-
Kapan Final Piala AFF U-23 2025 Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam?
-
Menang Adu Penalti, Timnas Indonesia U-23 Lolos Final!
-
Sama Kuat! Timnas Indonesia U-23 vs Thailand Berlanjut ke Extra Time
-
Mimpi Buruk Timnas Indonesia U-23 Itu Bernama Yotsakorn Burapha
Terkini
-
Bupati Sleman Buka Pintu Maguwoharjo untuk PSIM dan PSBS Biak, Satu Syarat Ini Jadi Kunci
-
Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
-
Misteri Luka di Dahi Jasad HS, Polisi Kejar Otak di Balik Kematian Pria di Bawah Jembatan Glagah
-
Lampu Hijau Bersyarat untuk PSIM di Maguwoharjo, Bupati Sleman: Jaminan Keamanan Harga Mati!
-
'Disentil' Sri Sultan, Bupati Sleman Tagih Bukti Tertulis PSIM: Jangan Cuma Omongan!