SuaraJogja.id - Video seorang bocah laki-laki yang menangis sesenggukan karena putus dengan pacarnya menjadi sorotan beberapa waktu lalu. Tak hanya mengundang respon netizen, namun selebgram seperti Lucinta Luna juga meninggalkan pesan di kolom komentar.
Video yang dibagikan oleh akun Instagram @awreceh.id ini menunjukkan dua bocah laki-laki dan perempuan tengah video call. Terlihat keduanya saling meneteskan air mata. Bocah laki-laki tersebut mengaku bahwa masa pacaran 10 bulan yang mereka jalani cukup indah. Namun sayang, harus kandas karena perempuannya memilih laki-laki lain.
Tangisan bocah laki-laki tersebut terdengar sesenggukan dan begitu emosi. Hal itu memantik Lucinta Luna meninggalkan komentar di video tersebut.
"Gejala awalnya gimana?" tanya Lucinta Luna, dikutip Jumat (23/9/2022).
Sontak komentar Lucinta Luna direspon oleh para netizen. Beberapa netizen memberikan banyolan hingga memberikan jawaban nyeleneh.
"Gejala awalnya jakunnya ilang om," ujar netizen pertama.
"Kaya kakak dulu tuh, sebelum jadi kaya sekarang," kelakar netizen lain.
"Tuh bocil pengen ngikutin jejak kamu, tolong arahkan," kata netizen nyeleneh.
"Gejala lu jadi cewek sendiri itu gimana sih?" tanya netizen yang masih menilai Lucinta Luna adalah pria.
Baca Juga: Boy William Foto Bareng Choi Siwon, Komentar Lucinta Luna Jadi Sorotan
"Kasih dia paham mas Fatah," sergah lainnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Monolog Gibran soal Bonus Demografi Dicibir Warganet, Akademisi: Anak Muda Rentan dan Terpinggirkan
-
Cuma 3 Langkah, Download Video TikTok Jadi Simpel!
-
4 Mantan Pacar Luna Maya: Ada Fachri Albar, Kini Mantap Nikahi Maxime Bouttier
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Windy Idol Menangis: Sudah Capek Banget
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
Terkini
-
Buruan, Ini Link DANA Kaget Terbaru untuk Warga Jogja Jangan Sampai Kehabisan
-
Drama TKP ABA Jogja, Sewa Habis, Pedagang dan Jukir Ngotot Tolak Relokasi
-
SMA Kembali ke Jurusan, Guru dan Siswa Panik Tanpa Juknis
-
AS 'Gertak' Soal QRIS, Dosen UGM: Jangan Sampai Indonesia Jadi "Yes Man"
-
Juru Parkir Jogja Siap dengan QRIS, Ini Lokasi Pilot Projectnya