SuaraJogja.id - Barangkali, make up wanita yang menabrak jaket pria ini begitu tebal. Kalau tidak, kenapa sampai ada cap wajah berwarna putih. Tampak begitu jelas gambar mulut dan hidung yang menempel.
Pria dalam tayangan video ini bercerita mulanya ditabrak seorang wanita Jepang ketika sama-sama berhenti. Video ini diunggah @dagelan dengan ratusan komentar dan di-like hampir 159 ribu orang.
"Jadi Sami berenti di tengah jalan, terus ada cewek Jepang jalan, ga lihat depan trus nabrak Sami kenceng parahhh,” tulis caption dalam video tersebut dikutip Senin (3/10/2022).
Warganet pun berkomentar menduga-duga kenapa sampai bisa menimbulkan cap wajah di jaket.
Baca Juga: Pilu! Mata Wanita Ini Nyaris Buta karena Tas Make Up Kotor, Bagaimana Cara Membersihkannya?
"Artistik banget lukisannya," kata Frida.
"Kaya siapa pake dempul sampe begini," tulis Bella.
"Definisi of KETEMPELAN," tulis Arif Gunawan.
"Rohnya keluar dikit," tulis Suhar.
"Mukanya bisa dijadiin loyang," tulis Megome.
Baca Juga: Bikin Penasaran, Ternyata Begini Hasil Tutorial Make Up Orang Pelit ala Sabrina Chairunnisa
"Bukan pake bedak malah pake terigu," tulis Alif.
"Disuruh make up pake bedak malah pake tepung terigu," tulis Moomon.
"Kuli angkut tepung yang nabrak," tulis Muthia.
Tonton videonya di sini.
Kontributor : Ismoyo Sedjati
Berita Terkait
-
Kulit Anti Belang! Ini 3 Jaket Anti UV Terbaik untuk Olahraga dan Motoran
-
4 Cara Pengantin Pakai Sunscreen di Hari Pernikahan, Shining Shimmering Splendid
-
Tragis! 2 Influencer Tewas Tenggelam, Tolak Jaket Pelampung Demi Foto Sempurna
-
Beda Tarif MUA Selvi Ananda dan Nagita Slavina di Pelantikan Suami, Ada yang Dinilai Kelewat Bling-Bling
-
Apa Arti Muka Tebal? Sebutan Baru yang Dialamatkan ke Azizah Salsha
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Potensi Bencana Ancam Pilkada di DIY, KPU Siapkan Mitigasi di TPS Rawan
-
Sendirian dan Sakit, Kakek di Gunungkidul Ditemukan Membusuk di Rumahnya
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus