SuaraJogja.id - Ucapan dukacita atas tragedi Kanjuruhan dari Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mendapat kritikan dari warganet. Beberapa warganet menilai, menunjukkan foto diri sambil tangan mengepal dirasa kurang pas.
"Aduh Bapak kenapa pake poto yg lagi ngepalin tangan gini sih pak ? Kan bisa pake poto yg lain atuh buat suasana berduka mah," tulis warganet dengan akun Twitter @Madebylaluna, Minggu (2/10/2022), yang kemudian mendapat banyak likes.
Dalam poster dukacita yang diunggah, tampak Airlangga Hartarto tersenyum dengan mengepalkan tangan. Warganet menilai, tangan mengepal tidak menunjukkan berduka, tapi semangat. Lantas tak sedikit yang menyebutnya "numpang tenar" di waktu yang sangat tidak tepat.
"Masih nyempetin cari keuntungan dari penderitaan orang, parah," tulis seorang netizen.
"Langsung ambil panggung," tambah yang lain.
"Tangan dikepal dan wajah tersenyum puas. Dia sedang berdukacita atau bersukacita?" tanya warganet lainnya.
"Iya foto senyum gitu kliatan cm numpang tenar!Pengin nampol aja pikiran.. Dah coret satu capres lg..
wuah … tinggal satu nih di daftar capres gw.." ungkap seorang warganet.
"Berduka apa Berdusta sih... Berduka ko Semangat," cuit salah satu netizen.
Ada juga yang menambahkan, "Sungguh gagal paham sy ....sempat2 nya yaa swapromo."
"Berduka khok ngepalin tangan sambil tersenyum.....Itu poto ngiklan bos..," komentar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Bujuk Trump! Indonesia Bakal Borong Produk Impor AS Senilai Rp306 Triliun
-
Industri dan Bisnis Lagi Gonjang-ganjing, Pemerintah Siapkan Satgas PHK
-
Tim Ekonomi Indonesia Terbang ke AS, Negosiasi Tarif Resiprokal Jadi Agenda Utama
-
Airlangga Hartarto Sebut Tarif Resiprokal AS Jadi Angin Segar Ekspor Padat Karya Indonesia
-
Tegaskan Tak Antikritik, Prabowo Boyong Menteri-menteri Ini untuk Paparkan Kondisi Terkini
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat