SuaraJogja.id - Sebuah penampakan WC di dalam bak mandi belum lama ini viral di media sosial Instagram. Video yang memperlihatkan kejadian aneh tersebut diunggah ulang di akun @kepoin_trending.
Dalam unggahan video tersebut, terlihat seorang warganet memperlihatkan sebuah kamar mandi di rumahnya yang unik.
Terlihat dalam video singkat ini, warganet ini mengatakan jika sebuah WC di kamar mandi rumahnya dijadikan bak mandi oleh ayahnya.
Pernyataan yang membuat siapa saja yang mendengarnya kaget, pasalnya WC yang digunakan untuk membuang hal yang kotor malah dijadikan bak mandi.
Baca Juga: Bawa Bekal Nasi dan Pete ke Sekolah, Alasan Bocah Ini Bikin Terenyuh
Dalam video tersebut warganet ini mengajak masuk ke dalam kamar mandinya dan memperlihatkan bak mandi di dalam kamar mandi rumahnya.
Ternyata pernyataan tersebut dibuktikannya, saat diperlihatkan bak mandi di rumahnya terdapat sebuah WC duduk tertanam di dalam bak mandi tersebut.
Melihat hal tersebut warganet tampak jijik dan malah dibuat sebagai bak yang berisi air untuk digunakan tempat penampungan air.
“Gini amat punya bapak kalau lagi galau WC dijadiin bak mandi,” tulis pemilik video tersebut.
Video viral tersebut lantas mendapatkan komentar dari warganet dan banyak yang mempertanyakan mengapa hal tersebut bisa terjadi.
Baca Juga: Kakek Pandangi Foto Pernikahan Cucunya, Rindu Usai Ditinggal Sehari Menikah
Merespon hal tersebut, pemilik video ini menjelaskan jika WC tersebut sudah mampet dan sudah nggak kepake. Nah sama bapaknya lubang tersebut sudah dicor dan dijadikan bak mandi.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Curhatan KPK Ngeluh Kesulitan Usut Kasus WC Sultan di Bekasi: Tersangka Meninggal hingga Toilet Raib
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu
-
Pengukuran 14 Rumah di Lempuyangan Batal, Warga Pasang Badan
-
Dari Tenun Tradisional ke Omzet Ratusan Juta: Berikut Kisah Inspiratif Perempuan Tapanuli Utara