SuaraJogja.id - Farhat Abbas meminta KPI untuk turut memboikot Lesti Kejora, dan netizen mendukung, tetapi dengan alasan yang berbeda. Istri Rizky Billar ini pun memberikan tanggapan terhadap netizen yang kecewa atas keputusannya mencabut laporan terhadap sang suami atas perilaku KDRT. Di sisi lain, Lucinta Luna menangis menceritakan pada Denny Sumargo soal penyesalannya.
Sementara itu, ditanya soal menikahi Dewi Perssik, Rian Ibram tanya balik soal masa idah. Ada juga cerita dari Luna Maya soal kesulitannya mencari calon pasangan hidup. Ini lima gosip artis hari ini, Sabtu (15/10/2022) dari SuaraJogja.id:
1. Farhat Abbas Minta KPI Juga Boikot Lesti Kejora, Warganet Dukung tapi Beda Alasan
Lesti Kejora diketahui telah mencabut laporannya pada pihak kepolisian atas dugaan kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilakukan oleh Rizky Billar. Hal tersebut lantas menuai banyak kontroversi di tengah masyarakat.
Baca Juga: Ayah Lesti Kejora Terima Permintaan Maaf Rizky Billar, Ekspresi Wajahnya Jadi Sorotan
Pasalnya, banyak yang turut kecewa dengan keputusan Lesti yang mencabut laporannya atas Rizky Billar. Tak sampai di situ, bahkan banyak warganet yang menilai bahwa sikap Lesti tersebut seolah mempermainkan publik.
2. Banyak Penggemar Kecewa dengan Keputusan Cabut Laporan, Ini Tanggapan Lesti Kejora
Pencabutan laporan yang dilakukan Lesti Kejora atas dugaan kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dilakukan suaminya, Rizky Billar, tuai banyak kekecewaan dari para penggemarnya.
Banyak warganet yang menyayangkan aksi Lesti Kejora yang ingin kembali kepada suaminya tersebut. Hal tersebut lantaran netizen khawatir terhadap kondisi pedangdut 23 tahun itu ketika kembali bersama dengan Rizky Billar.
Baca Juga: Rizky Billar Diam Seribu Bahasa Saat Ditanya Soal Isu Perselingkuhannya
Berita Terkait
-
Lucinta Luna Tegaskan Verrell Bramasta dan Fuji Hanya Berteman, Netizen Bebal: Mungkin Belum Jadian Aja
-
Dapat Banyak Kiriman Makanan, Nikita Mirzani Bagi-bagikan ke Teman Sel dan Petugas
-
Gelagat Aneh Nikita Mirzani di Penjara Tak Bisa Disembunyikan dari Lucinta Luna, Ada Rasa Kangen Anak
-
Nikita Mirzani Ditahan, Lucinta Luna: Jangan Senang Dulu
-
Razman Berniat Tinggalkan Indonesia, Hotman Paris: Dia Takut Masuk Penjara
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB