SuaraJogja.id - Bocah ini viral di media sosial, karena disangka pesulap. Sebab, dirinya tanpa sengaja melakukan sesuatu yang ajaib ketika berenang di kolam renang. Saking ajaibnya, bocah tersebut sedang melakukan aksi sulap di kolam renang.
Aksi bocah ini viral berkat diunggah oleh akun Instagram @ayodolan. Akun tersebut memposting seorang bocah yang sedang bermain perosotan di kolam renang. Awalnya tidak ada yang aneh dengan bocah itu.
Mungkin orang yang berada di sekitar kolam renang, hanya mengira kalau bocah itu hanyalah bocah yang sedang asyik berenang dengan teman-temannya di kolam renang. Akan tetapi, ketika dirinya turun dari perosotan menuju ke air yang membuat orang-orang takjub.
Pasalnya kala bocah itu menuju ke air, dirinya tidak langsung tercebur ke dalam air. Selama beberapa detik bocah itu meluncur di atas air sebelum akhirnya tenggelam di air. Aksi bocah ini yang dianggap sebagai aksi sulap, yang bahkan dinilai lebih hebat dari pesulap merah.
Baca Juga: Diserang Komentar Pedas Gegara Hina Lesti Kejora, Seorang Nenek-Nenek Minta Maaf dan Ngaku Khilaf
Sebab, secara tidak langsung bocah ini mampu berjalan di atas air. Sesuatu yang tidak mungkin dilakukan oleh manusia.
“Lebih hebat dari pesulap merah. Ada lawan gak nih?” tulis keterangan di video.
Potret bocah yang bisa meluncur di atas air, ketika main perosotan di kolam renang ini pun viral. Warganet yang menyaksikan video tersebut langsung menyerbu kolom komentar untuk memberikan tanggapan.
“Celananya dikasi lilin pasti itu, ga menyatu dengan air,” ucap warganet.
“Bocil telah mengamplifikasi ilmu fisika yg dimana gaya lebih besar daripada tekanan,” ungkap warganet.
Baca Juga: Jembatan Merah di Gejayan Akhirnya Dibuka, Warganet Gagal Fokus Ciri Khasnya yang Hilang
“Pengendali air nih hahaha,” ujar warganet.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan