SuaraJogja.id - Niat untuk membantu untuk memotong rambut, adalah niat yang baik. Namun, pastikan untuk meminta izin terlebih dahulu, apalagi kalau ingin memotong rambut seorang anak. Harus meminta izin oleh orang tuanya atau keluarganya sebelum melakukannya. Supaya tidak seperti kasus yang viral ini.
Baru-baru ini warganet dihebohkan dengan video yang diunggah oleh akun Instagram @keluhkesahojol.id. Akun ini memperlihatkan sebuah insiden yang tidak mengenakan antar tetangga. Ceritanya ada perempuan yang kesal dengan tingkah laku tetangganya.
Pasalnya perempuan ini kesal dengan tetangganya, yang tiba-tiba saja memotong rambut adiknya. Padahal tindakannya tersebut belum tanpa izin darinya, dan gaya potong rambutnya pun asal-asalan.
“Punya tetangga yang gabutnya motong rambut orang tanpa izin gak? Gak ada basa-basi sama sekali tahu-tahu pulang nangis karena rambutnya di potong,” tulis perempuan itu.
Baca Juga: Video Lawas Ayu Ting Ting Menangis Ungkap Penyebab Perceraianya Kembali Viral
Perempuan ini mengaku kesal dan sakit hati, atas tindakan tetangganya tersebut. Tidak ada izin sama sekali, ketika ingin memotong rambut adiknya dan tetanggta tersebut memotongnya asal-asalan sehingga rambut adiknya menjadi jelek.
“Sumpah sakit hati pengen nangis pas adik aku rambutnya dipotong asal-asalan. Sumpah walau rambut bisa tumbuh lagi tetapi motong rambut tanpa izin dan asal-asalan ini gak banget sih. Bagaimana kalau anaknya digituin sama orang lain?” jelas perempuan itu.
Video bocah yang rambutnya dipotong oleh tetangga ini pun viral di Instagram. Warganet yang melihat video ini langsung memberikan beragam tanggapan di kolom komentar.
“Aku mau ngasih biskuit ke anak tetangga aja tanya dulu ke emaknya, anaknya boleh makan biskuit itu apa engga. Takutnya ada alergi apa gimana,” ucap warganet.
“Bakal Gw bentak, ga peduli mao orang tua kek orang utan kek, kalo ga punya adab gw sikat,” balas warganet.
“Laporin aja ke polisi biar jera. Kalo di diamkan takutnya melakukan kejahatan yang lebih sadis ke anak-anak yang lain,” ungkap warganet.
Berita Terkait
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
Terkini
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo