SuaraJogja.id - Baru-baru ini, nama Clara Shinta ramai diperbincangkan di media sosial. Hal tersebut lantaran dirinya dituding sebagai pelakor atau simpanan bosnya. Namun, hal tersebut ditampik oleh sang seleb TikTok.
Menurut Clara, kabar tersebut tidaklah benar dan telah disebarluaskan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Persoalan tersebut diklarifikasi oleh Clara Shinta melalui postingan akun Instagramnya.
Ia mengaku bahwa media sosialnya telah ramai dengan adanya berbagai tudingan tersebut. Kabar tersebut dianggapnya dapat membunuh karakter dan karier-nya yang telah ia bangun sekian lama.
Namun, ia menanggapi persoalan tersebut dengan enteng. Ia mengaku akan membiarkan berbagai akun media sosial menyebarkan kabar buruk tentang dirinyaa. Meski begitu, ia menyatakan bahwa dirinya menunggu waktu yang tepat untuk melakukan pembelaan diri dan meminta perlindungan kepada pihak berwajib.
Baca Juga: Tiktoker Clara Shinta Dituding Jadi Simpanan Pejabat Penting di Indonesia
Sebelumnya, ia dituding menjadi simpanan bos lantaran kekayaannya. Namun, hal itu akan ia tampik dengan fakta yang sesungguhnya mengenai sumber harta kekayaan yang ia miliki.
“Dengan bukti yang akurat sedarimana sumber pendapatan yang saya dapatkan selama ini, hingga rumor kedekatan saya dengan seseorang yang bahkan saya tidak memiliki hubungan apapun,” tulis Clara Shinta.
Tak sampai di situ, ia akan meminta pertanggungjawaban terhadap oknum-oknum yang telah merusak nama baiknya tersebut. Padahal, menurutnya, pihak yang menyebarkan rumor tersebut tidak memberikan bukti yang jelas.
Clara Shinta sendiri merupakan seorang seleb TikTok yang memiliki pengikut hingga 3,8 juta. Tak hanya itu, ia merupakan CEO dari PT Askara Syandana Mulia.
Kontributor suarajogja: Dinna Lailiyah
Baca Juga: Fakta Tentang Sosok Clara Shinta, TikToker Muda Tengah Jadi Sorotan Publik
Berita Terkait
-
6 Sumber Kekayaan Inul Daratista: Uang dan Mobilnya Dicuri OB, Rugi Rp500 Juta
-
Reaksi Venna Melinda Bahas Kekayaan Verrell Bramasta di Usia 28 Tahun: Luar Biasa Rezekinya!
-
Venna Melinda Sebut Verrell Bramasta Wajar Punya Harta Rp51 M, dari Mana Saja Sumber Kekayaannya?
-
Sumber Kekayaan Maxime Bouttier, Terciduk Siap-siap Nikahi Luna Maya?
-
Sultan Bintaro vs Sultan Andara: Deretan Sumber Uang Andre Taulany dan Raffi Ahmad yang Bikin Tajir Melintir
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
Terkini
-
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy M15 5G
-
Membuka Mata tentang Pendidikan Inklusif Lewat Film 'Bird of a Different Feather'
-
Tragis, Kakek Asal Bantul Tewas Dihantam Mobil Saat Menyeberang Ring Road Selatan
-
Takaran Tera Tak Sesuai, Empat SPBU di Jogja Ditutup
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem