SuaraJogja.id - Perseteruan BTR Meyden dengan Deddy Corbuzier menjadi sorotan hingga trending di sejumlah platform media sosial. Gesekan kecil yang meluas hingga saling balas pernyataan di media sosial itu bahkan memunculkan tagar #StandWithMeyden yang dibuat oleh akun resmi Bigetron Esports.
BTR Meyden yang bernama asli Melinda Rohati ini menjadi sorotan setelah cara berjualannya di live Tiktok berbeda dari TikTokers lain. Perempuan 22 tahun yang sebelumnya meniti karir di dunia gim ini mendapat jalan mulus hingga dikenal dan diundang sejumlah artis dalam podcast mereka.
Merangkum perseteruan BTR Meyden dengan Deddy Corbuzier itu, keduanya sempat membuat konten podcast. Tak hanya berdua, dalam podcast di Kanal YouTube Close The Door, juga hadir Agung Karmalogy, salah satu TikTokers yang memiliki banyak pengikut. Namun Podcast ketiga orang itu tak jadi ditayangkan mengingat permintaan dari Meyden.
Dari masalah tersebut, sejumlah fakta ditemukan bagaimana perseteruan itu bermula hingga menjadi perbincangan panas saat ini. Berikut rangkumannya.
Baca Juga: Ghibahin BTR Meyden Kena Star Syndrome di Podcast Deddy Corbuzier, Siapa Agung Karmalogy?
1. Meyden diundang dalam podcast Deddy Corbuzier
BTR Meyden menjadi sorotan dan menarik Deddy Corbuzier untuk mengundangnya di acara podcast. Kala itu tak hanya perempuan 22 tahun itu yang diundang, melainkan TikTokers Agung Karmalogy.
2. Membahas soal hal sensitif dan jangan ditayangkan
Podcast pertama yang menghadirkan dua seleb TikTok itu tak jadi ditayangkan. Pasalnya Meyden merasa tak nyaman saat ketiganya membahas masa lalu Meyden.
Deddy Corbuzier sendiri mendapat chat dari Meyden. Akhirnya terpaksa tidak menayangkan podcast itu.
Baca Juga: Tak Jadi Tayang, Deddy Corbuzier Sindir Bintang Tamunya di Podcast
3. Pertanyaan Deddy memojokkan Meyden
Berita Terkait
-
Gus Miftah Ngaku Trauma Lihat Es Teh, Publik: Mulai Playing Victim
-
Charly van Houten Sentil Penjual Es Teh demi Bela Gus Miftah, Bagaimana Hukum Berjualan saat Pengajian?
-
Apa Arti Playing Victim? Jadi Viral Gegara Curhatan Thariq Halilintar Soal Fuji
-
Apa Itu Playing Victim Dan Bagaimana Cara Menghadapinya?
-
Apa Itu Playing Victim? Pengertian dan Ciri-cirinya
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
Terkini
-
Guru Besar UGM Terlibat Kasus Kekerasan Seksual: Korban Pilih Damai, Ini Alasannya
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM