4. Erina Gudono Kenakan Pakaian Adat Bali saat Momen Prewedding, Komentar Kaesang Bikin Ngakak
Pasangan fenomenal putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akhir-akhir ini banyak menyita perhatian warganet. Hal tersebut lantaran keduanya akan melangsungkan pernikahan pada pertengahan Desember 2022 mendatang.
Baru-baru ini, Putri Indonesia DIY 2022 ini kembali membagikan momen preweddingnya bersama sang kekasih. Dalam unggahan tersebut tampak keduanya sangat serasi mengenakan pakaian adat Bali. Uniknya, lagi-lagi keduanya memberikan reaksi lucu atas gaya Kaesang yang dinilai jarang tersenyum
5. 5 Penyanyi Dangdut Koplo Viral, Ada yang Diundang Sampai Istana Negara
Dangdut koplo dalam beberapa waktu belakangan tengah membuat keranjingan para penikmat musik tanah air. Sub genre dangdut yang selama ini dipandang sebagai musik pinggiran ini, kekinian banyak digandrungi terutama di kalangan anak muda. Mereka kini tak lagi malu-malu bergoyang hingga ikut bernyanyi dangdut koplo.
Bibit dangdut koplo yang menurut pengamat musik dangdut UGM Irfan R Darajat sudah tumbuh sejak kehadiran Inul Daratista tersebut kini terus beregenerasi. Banyak di antara penyanyinya yang kemudian viral.
Baca Juga: Bukan Cuma Meyden, Ini 4 Sosok yang Pernah Berseteru dengan Deddy Corbuzier
Berita Terkait
Terpopuler
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Kesempatan Klaim Ballon d'Or
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
Terkini
-
Radiasi Cesium-137 di Cikande Bisa Bertahan 30 Tahun, Pakar Ingatkan Bahayanya
-
Skema Baru Prabowo: Dana Rp200 T Siap Cair, Kampus Jogja Jadi 'Problem Solver' Industri
-
Bukan Asal Manggung! Ini 7 Spot Resmi Pengamen di Malioboro, Ada Lokasi Tak Terduga
-
Nataru 2025: Pemerintah Gercep Benahi Infrastruktur, AHY Janjikan Libur Aman dan Nyaman!
-
Pasca Tragedi Ponpes Al-Khoziny, AHY Minta Pemda Perketat Pengawasan Bangunan Pesantren